Analisis Minat Beli dan Indeks Kepuasan Konsumen dalam Memilih Produk Pempek Secara Online Di Kota Makassar


Indriani, Inditha Jauhari (2021) Analisis Minat Beli dan Indeks Kepuasan Konsumen dalam Memilih Produk Pempek Secara Online Di Kota Makassar. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
L041171005_skripsi Cover1.png

Download (135kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
L041171005_skripsi I & II.pdf

Download (736kB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
L041171005_skripsi DP.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
L041171005_skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract (Abstrak)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui factor-faktor yang dapat mempengaruhi minat beli konsumen dan indeks kepuasan konsumen ditinjau dari tingkat kepentingan dan kinerjanya. Penelitian dilaksanakan pada Bulan September sampai Oktober Tahun 2020 di Kota Makassar. Penelitian ini menggunakan metode survey yang mengambil data menggunakan kuesioner dan wawancara. Penentuan responden menggunakan teknik Accidental Sampling dengan jumlah sampel sebanyak 96 setiap analisisnya. Adapun analisis data minat beli konsumen dengan menggunakan analisis linear berganda dan uji hipotesa sedangkan analisis data kepuasan konsumen menggunakan metode impotrtance performance analysis dan Indeks kepuasan konsumen. Dari hasil penelitian ditemukan bahwa harga, kepercayaan, costumer review/rating dan Kualitas Produk berpengaruh terhadap minat beli konsumen dalam memilih produk pempek secara online di Kota makassar dan terdapat tiga atribut (Promo khusus pembelian online, kemasan yang menarik dan kecepatan pengiriman) merupakan atribut dirasa penting oleh konsumen dan pelaksanaannya belum sesuai dengan harapan konsumen dengan kinerja yang dilakukan oleh toko pempek. Dengan tingkat indeks kepuasan konsumen sebesar 73,9% yang mempunyai arti bahwa secara keseluruhan konsumen ”puas” terhadap atribut pembelian pempek secara
online di Kota Makassar
Keywords: Minat Beli, Kepuasan Konsumen, Pempek, Belanja Online

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 25 May 2021 01:19
Last Modified: 25 May 2021 01:19
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/4713

Actions (login required)

View Item
View Item