Mardiana, Lina (2023) PENGARUH FAKTOR INTERNAL dan EKTERNAL TERHADAP PEMANFAATAN PELAYANAN POLIKLINIK GIGI DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR M. HAULUSSY KOTA AMBON. Thesis thesis, Universitas Hasanuddin.
J012211013_tesis_11-08-2023 cover1.png
Download (141kB) | Preview
J012211013_tesis_11-08-2023 1-2.pdf
Download (1MB)
J012211013_tesis_11-08-2023 dp.pdf
Download (961kB)
J012211013_tesis_11-08-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 December 2026.
Download (3MB)
Abstract (Abstrak)
ABSTRAK LINA MARDIANA. Pengaruh Faktor Internal dan Eksternal terhadap Pemanfaatan Pelayan PoliklinikGigi di Rumah Sakit Umum Daerah Dr.M. Haulussy Kota Ambon (dibimbing oleh Ayub Irmadani Anwar dan Fuad Husein Akbar). Penelitian ini bertujuan mengetahui faktor internal dan eksternal terhadap pemanfaatan pelayanan poliklinik gigi di Rumah Sakit Umum Daerah Dr.M. Haulussy Kota Ambon.Penelitian ini menggunakan metode analitik korelasi dengan rancangan potong lintang sebagai desain penelitian. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposif. Populasi dalam penelitian adalah semua pasien rawat jalan yang berkunjung ke Rumah Sakit Umum Daerah Dr. M.Haulussy Kota Ambon. Sampel dalam penelitian ini adalah pasien berusia lebih dari 17 tahun yang berkunjung ke Rumah Sakit Umum Daerah Dr. M. Haulussy Kota Ambon. Data diperoleh melalui penyebaran kuesioner dan diukur dengan menggunakan analisis regresi berganda yang pengolahannya melalui software SPSS. Hasil penelitian menunjukkan sumber daya manusia dan sarana prasarana berpengaruh terhadap pemanfaatan pelayanan kesehatan di Poloklinik Gigi Rumah Sakit Umum Daerah Dr. M. Haulussy Kota Ambon. Disimpulkan bahwa sumber daya manusia dan sarana prasarana berpengaruh positif signifikan terhadap pemanfaatan pelayanan kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah Dr. M.Haulussy Kota Ambon, sedangkan lokasi dan asuransi tidak berpengaruh terhadap pemanfaatan pelayanan kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah Dr.M.Haulussy Kota Ambon.
Item Type: | Thesis (Thesis) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pemanfaatan pelayanan kesehatan, sumber daya manusia, sarana prasarana, lokasi, asuransi Utilzation of health sevices human resources infrastructure location and insurance |
Subjects: | R Medicine > RK Dentistry |
Divisions (Program Studi): | Fakultas Pendidikan Dokter Gigi > Profesi Dokter Gigi |
Depositing User: | S.I.P Zohrah Djohan |
Date Deposited: | 06 May 2024 03:39 |
Last Modified: | 06 May 2024 03:39 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/32754 |