Ishaq, Hikma Yanti Amelia (2023) GAMBARAN PENGETAHUAN ORANG TUA, PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN BAYI (0-12 BULAN) DENGAN RIWAYAT KELAHIRAN BBLR DI KABUPATEN PANGKAJENE DAN KEPULAUAN = DESCRIPTION OF PARENTS'KNOWLEDGE, GROWTH AND DEVELOPMENT OF INFANTS (0-12 MONTHS) WITH LBW BIRTH HISTORY IN PANGKAJENE DISTRICT AND ISLANDS. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.
R011191012_skripsi_15-08-2023 caver1.jpg
Download (264kB) | Preview
R011191012_skripsi_15-08-2023 bab 1-2.pdf
Download (608kB)
R011191012_skripsi_15-08-2023 dp.pdf
Download (2MB)
R011191012_skripsi_15-08-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 January 2025.
Download (3MB)
Abstract (Abstrak)
Latar Belakang : Bayi dengan riwayat BBLR akan tumbuh dan berkembang lebih lambat dari bayi yang dilahirkan normal karena sejak dalam kandungan telah mengalami retardasi pertumbuhan atau pertumbuhan yang terhambat, maka diperlukan tingkat pengetahuan orang tua yang baik untuk menstimulasi tumbuh kembang anak yang sesuai dengan usia. Tujuan : Mengetahui gambaran tingkat pengetahuan orang tua, pertumbuhan dan perkembangan bayi 0-12 bulan dengan riwayat BBLR di Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan.Metode:penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriktif yang di lakukan di Puskemas kota Pangkajene, Labakkang, Ma,rang dan Bowong Cindea Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan. Jumlah sample dalam penelitian ini sebanyak 84 sample. Pengambilan sample menggunkan Teknik Probability Sampling Simple Random Sampling. Hasil : Tingkat pengetahuan orang tua pada penelitian ini sebanyak 50 responden (59.5%) mengalami tingkat pengetahuan rendah. Pertumbuhan bayi dengan status gizi berdasarkan BB/U sebanyak 40 (47.6%) responden dengan kategori normal dan berdasarkan TB/U sebanyak 40 (47.6%) responden dengan kategori normal. Hasil perkembangan bayi yang sesuai sebanyak 40 (50.0%) responden. Kesimpulan dan Saran : Pengetahuan orang tua mengenai pertumbuhan dan perkembangan bayi 0-12 bulan dengan riwayat BBLR Di Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan sebagian besar berada pada kategori kurang. Peningkatan Promosi Kesehatan terkait pentingnya pemantuan asupan gizi dan stimulasi pada anak, Khususnya orang tua.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions (Program Studi): | Fakultas Keperawatan > Keperawatan |
Depositing User: | Nasyir Nompo |
Date Deposited: | 31 Jan 2024 06:52 |
Last Modified: | 31 Jan 2024 06:52 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/29670 |