INTERAKSI SIMBOLIK KOMUNITAS PENGGUNA MODERN VESPA PIAGGIO MAKASSAR


Abidin, M. Zainul (2023) INTERAKSI SIMBOLIK KOMUNITAS PENGGUNA MODERN VESPA PIAGGIO MAKASSAR. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of E031191027_skripsi_01-08-2023 caver1.jpg]
Preview
Image
E031191027_skripsi_01-08-2023 caver1.jpg

Download (244kB) | Preview
[thumbnail of E031191027_skripsi_01-08-2023 bab 1-2.pdf] Text
E031191027_skripsi_01-08-2023 bab 1-2.pdf

Download (945kB)
[thumbnail of E031191027_skripsi_01-08-2023 dp.pdf] Text
E031191027_skripsi_01-08-2023 dp.pdf

Download (567kB)
[thumbnail of E031191027_skripsi_01-08-2023.pdf] Text
E031191027_skripsi_01-08-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 January 2025.

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

M. Zainul Abidin, E031191027. Interaksi Simbolik Komunitas Pengguna Modern Vespa Piaggio Makassar. Dibimbing oleh Rahmat Muhammad dan Ridwan Syam. Departemen Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik,
Universitas Hasanuddin.
Interaksi Simbolik adalah suatu bentuk tindakan timbal balik yang dilakukan oleh dua orang atau lebih untuk dapat saling menerjemahkan dan memahami simbol simbol yang digunakan, termasuk dalam interaksi yang dilakukan oleh orang-orang
yang berperilaku Fomo dalam suatu komunitas. Penelitian bertujuan untuk mengetahui bentuk-bentuk perilaku Fomo dan memahami pemaknaan tindakan sosial interaksi simbolik anggota Move Makassar. Penelitian menggunakan metode
kualitatif dengan strategi Studi kasus yang bersifat deksriptif. Penentuan informan menggunakan purposive informan selection dengan beberapa kriteria. Hasil dari
penelitian ini menemukan bahwa Anggota Move Makassar memiliki bentuk perilaku Fomonya dengan begitu aktiv dalam mencari dan membagikan informasi tentang vespa matic dan kegiatan Move Makassar, selalu ingin terlibat disetiap
kegiatan, dan konsumsi berlebih terhadap aksesoris dan modifikasi vespa matic.
Pemaknaan tindakan sosial dalam interaksi simbolik anggota Move Makassar difahami sebagai sebuah tindakan yang menjunjung nilai-nilai kesetraan, kebersamaan dan keakraban diantara mereka sehingga timbul sebuah rasa
kekeluargaan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HM Sociology
Divisions (Program Studi): Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Politik
Depositing User: Nasyir Nompo
Date Deposited: 25 Sep 2023 06:01
Last Modified: 25 Sep 2023 06:01
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/29144

Actions (login required)

View Item
View Item