Kontribusi Basic Psychological Needs terhadap Meaningful Work pada Karyawan Milenial di Kota Makassar


Bandaso`, Jane (2022) Kontribusi Basic Psychological Needs terhadap Meaningful Work pada Karyawan Milenial di Kota Makassar. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
Q11116312_skripsi_18-01-2023 cover1.png

Download (104kB) | Preview
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
Q11116312_skripsi_18-01-2023 dp.pdf

Download (355kB)
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
Q11116312_skripsi_18-01-2023 1-2.pdf

Download (890kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Q11116312_skripsi_18-01-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 31 December 2025.

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

ABSTRAK
Jane Bandaso’, Q11116312, Kontribusi Basic Psychological Needs terhadap Meaningful Work pada Karyawan Milenial di Kota Makassar. Skripsi, Fakultas Kedokteran, Program Studi Psikologi, 2022.

xvi + 58 halaman, 17 Lampiran

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kontribusi basic psychological needs terhadap meaningful work pada karyawan milenial di kota Makassar. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain penelitian korelasional. Responden pada penelitian ini berjumlah 267 karyawan milenial di kota Makassar. Alat ukur yang digunakan adalah Basic Psychological Needs Satisfaction in General dan Work and Meaning Inventory (WAMI). Teknik analisis data yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah analisis regresi linear sederhana, dengan perolehan nilai kontribusi sebesar 34.8%. Hasil tersebut menunjukkan bahwa basic psychological needs berkontribusi secara positif dan signifikan terhadap meaningful work pada karyawan milenial di kota Makassar.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Basic Psychological Needs, Meaningful Work, Karyawan Milenial
Subjects: R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology
Divisions (Program Studi): Fakultas Kedokteran > Psikologi
Depositing User: S.I.P Zohrah Djohan
Date Deposited: 07 Feb 2023 01:00
Last Modified: 07 Feb 2023 01:00
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/24707

Actions (login required)

View Item
View Item