PENGARUH PANGKALAN UTAMA ANGKATAN LAUT VI TERHADAP MORFOLOGI PERMUKIMAN TABARINGAN MAKASSAR = The Effect of the Main Naval Base VI on the Morphology of the Tabaringan Settlement In Makassar


Musbawati, Andi Nur (2022) PENGARUH PANGKALAN UTAMA ANGKATAN LAUT VI TERHADAP MORFOLOGI PERMUKIMAN TABARINGAN MAKASSAR = The Effect of the Main Naval Base VI on the Morphology of the Tabaringan Settlement In Makassar. Thesis thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
D042192001_tesis_17-06-2022 cover1.png

Download (92kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
D042192001_tesis_17-06-2022 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
D042192001_tesis_17-06-2022 dp.pdf

Download (561kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
D042192001_tesis_17-06-2022.pdf
Restricted to Repository staff only until 22 November 2024.

Download (5MB)

Abstract (Abstrak)

ANDI NUR MUSBAWATI. Pengaruh Pangkalan Utama Angkatan Laut VI terhadap Morfologi Permukiman Tabaringan Makassar (dibimbing oleh Ibu Afifah Harisah, ST., MT., Ph. D dan Bapak Dr. Ir. Mohammad Mochsen Sir, ST., MT)
Pangkalan Utama Angkatan Laut VI (Lantamal VI Makassar) sebagai salah satu Pangkalan Angkatan Laut yang terletak di Makassar Sulawesi Selatan memegang peranan penting dalam menjaga kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia dan pengembangan morfologi permukiman di sekitar Lantamal VI Makassar. Sampel penelitian yang dipilih adalah Lantamal VI Makassar yang keberadaannya bersinggungan langsung dengan tiga kelurahan yaitu kelurahan Tamalabba, kelurahan Tabaringan, dan kelurahan Totaka. Paradigma penelitian menggunakan rasionalistik kualitatif. Metode penelitian yaitu dengan melaksanakan survei lapangan dan teknik pengumpulan data dengan wawancara mendalam ke tokoh masyarakat, observasi dengan melaksanakan dokumentasi di lapangan, pengambilan data berupa peta di Kantor BPN, BPS, Museum Kota, Dinas Fasilitas Pangkalan, Kantor Kecamatan dan Kantor Kelurahan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perubahan yang mendasar atau fenomenal pada penelitian ini terjadi pada tahun 1995-1998 ketika jalan tol dibangun kemudian terjadi pemekaran pada permukiman Tabaringan, perubahan bangunan dengan bentuk dan pola ruang, ruko dan hunian/rumah tinggal.

Kata kunci: Pengaruh, Pangkalan Utama Angkatan Laut VI, Morfologi Permukiman

Item Type: Thesis (Thesis)
Uncontrolled Keywords: Effect, Main Naval Base VI, Settlement Morphology
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Teknik > Teknik Arsitektur
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 23 Nov 2022 04:30
Last Modified: 23 Nov 2022 04:30
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/23424

Actions (login required)

View Item
View Item