NURHAYATI, NURHAYATI (2021) PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN STRES KERJA TERHADAP TURNOVER INTENTION KARYAWAN SELAMA PANDEMI COVID-19 DI KOTA MAKASSAR. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.
A021171023_skripsi cover1.png
Download (52kB) | Preview
A021171023_skripsi 1-2.pdf
Download (657kB)
A021171023_skripsi dp.pdf
Download (776kB)
A021171023_skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
Abstract (Abstrak)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepuasan kerja dan stres kerja terhadap turnover intention karyawan selama pandemi Covid-19 di Kota Makassar. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Purposive Sampling dan diperoleh sebanyak 150 responden sebagai sampel. Sumber data dalam penelitian ini yaitu menggunakan data primer yang diperoleh dari penyebaran kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel kepuasan kerja secara parsial berpengaruh negatif dan signifikan terhadap turnover intention karyawan serta stres kerja secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap turnover intention karyawan selama pandemi Covid-19 di Kota Makassar.
Kata Kunci: Kepuasan Kerja, Stres Kerja, Turnover Intention
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Depositing User: | S.Sos Rasman - |
Date Deposited: | 06 Sep 2021 02:25 |
Last Modified: | 06 Sep 2021 02:25 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/6055 |