STRATEGI OPTIMALISASI PENERIMAAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DI KABUPATEN BUTON SELATAN = OPTIMALIZATION STRATEGY OF REVENUE REGIONAL ORIGIN INCOME (PAD) IN SOUTH BUTON REGENCY


LA MUSA, LA MUSA (2024) STRATEGI OPTIMALISASI PENERIMAAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DI KABUPATEN BUTON SELATAN = OPTIMALIZATION STRATEGY OF REVENUE REGIONAL ORIGIN INCOME (PAD) IN SOUTH BUTON REGENCY. Thesis thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
A042222009_tesis_31-07-2024 cover1.jpg

Download (188kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
A042222009_tesis_31-07-2024 bab I-II(FILEminimizer).pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
A042222009_tesis_31-07-2024 dapus(FILEminimizer).pdf

Download (123kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
A042222009_tesis_31-07-2024(FILEminimizer).pdf
Restricted to Repository staff only until 18 March 2027.

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

STRATEGI OPTIMALISASI PENERIMAAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DI KABUPATEN BUTON SELATAN La Musa Abdul Rahman Kadir Nur Dwiana Sari Saudi Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi kinerja Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan merumuskan suatu strategi dalam rangka optimalisasi penerimaan PAD di Kabupaten Buton Selatan. Terkait evaluasi PAD, digunakan metode analisis rasio efektivitas, elastisitas, dan rasio kemandirian fiskal. Sementara itu, untuk merumuskan strategi optimasi PAD, dilakukan sejumlah tahapan dalam metode analisis SWOT. Hasilnya adalah: 1) pencapaian PAD di Kabupaten Buton Selatan belum baik, terlihat dari rasio kemandiriani fiskal, rasio efektivitas, dan elastisitas PAD yang relatif rendah dan tidak pasti; 2) Peta lingkungan hidup strategis menunjukkan bahwa pengelolaan PAD di Kabupaten Buton Selatan berada pada kuadran III yang lemah secara internal namun memiliki banyak peluang yang dapat dikembangkan; 3) Matriks SWOT menyimpulkan bahwa alternatif strategi yang harus menjadi prioritas utama bagi upaya untuk mengoptimalkan pengelolaan PAD di Kabupaten Buton Selatan adalah Strategi W-O, yaitu Membenahi kelemahan untuk Optimalkan peluang

Keyword : Pendapatan asli daerah (PAD), SWOT, kemandirian fiskal, elastisitas PAD

Item Type: Thesis (Thesis)
Uncontrolled Keywords: Regional original revenue (PAD), SWOT, Fiscal independency, PAD. elasticity.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions (Program Studi): Fakultas Ekonomi > Keuangan Daerah
Depositing User: Rasman
Date Deposited: 16 Apr 2025 02:52
Last Modified: 16 Apr 2025 02:52
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/45230

Actions (login required)

View Item
View Item