Marampa, Youri Rante Langi (2023) KONFLIK BATIN CHEN NIAN DALAM FILM BETTER DAYS 《 你 的年少 SHÀONIÁN DE NǏ 》: PSIKOANALISIS 析分学理心 突冲心内的翁人主中 你的年少 影电 《》: Diànyǐng “ Shàonián de nǐ” zhōng zhǔréngōng de nèixīn chōngtú: Xīnlǐ xué fēnxī. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.
F091191009_skripsi_27-12-2023 cover1.png
Download (203kB) | Preview
F091191009_skripsi_27-12-2023 1-2.pdf
Download (1MB)
F091191009_skripsi_27-12-2023 dp.pdf
Download (153kB)
F091191009_skripsi_27-12-2023.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
Abstract (Abstrak)
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk konflik batin yang terjadi pada tokoh utama dan menggambarkan bentuk-bentuk konflik batin dan penyebab konflik batin yang terjadi pada Chen Nian dalam film Better Days. Penelitian ini memakai pendekatan psikoanalisis, dengan memakai teori Sigmund Freud untuk dapat mengidentifikasi bentuk konflik batin sertaa penyebab konflik tersebut. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik dokumentasi, teknik simak dan teknik catat. Hasil data menunjukkan bahwa bentuk konflik batin yang terjadi pada tokoh utama dalam film Better Days yaitu bentuk-bentuk konflik batin Chen Nian sebanyak 18 data yang terbagi menjadi 7 data id, 6 data ego, dan 5 data super ego. Penyebab konflik batin yang dirasakan oleh tokoh utama sebanyak 18 data yaitu 7 konflik internal dan 11 konflik eksternal.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | film, konflik batin, Sigmund Freud |
Subjects: | P Language and Literature > PL Languages and literatures of Eastern Asia, Africa, Oceania |
Divisions (Program Studi): | Fakultas Ilmu Budaya > Bahasa Mandarin dan Kebudayaan Tiongkok |
Depositing User: | Nasyir Nompo |
Date Deposited: | 20 Nov 2024 06:26 |
Last Modified: | 20 Nov 2024 06:26 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/39538 |