PERBANDINGAN OPTIMASI WAKTU DENGAN MENGGUNAKAN PRECEDENCE DIAGRAM METHOD (PDM) DAN CRITICAL PATH METHOD (CPM). (Studi Kasus: Proyek Pembangunan di MAN 1 Polewali Mandar)


Mardiana, Mardiana (2024) PERBANDINGAN OPTIMASI WAKTU DENGAN MENGGUNAKAN PRECEDENCE DIAGRAM METHOD (PDM) DAN CRITICAL PATH METHOD (CPM). (Studi Kasus: Proyek Pembangunan di MAN 1 Polewali Mandar). Skripsi thesis, universitas hasanuddin makassar.

[thumbnail of H011201039_skripsi_03-09-2024 bab 1-2.pdf] Text
H011201039_skripsi_03-09-2024 bab 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of H011201039_skripsi_03-09-2024 cover1.jpg]
Preview
Image
H011201039_skripsi_03-09-2024 cover1.jpg

Download (376kB) | Preview
[thumbnail of H011201039_skripsi_03-09-2024 dp.pdf] Text
H011201039_skripsi_03-09-2024 dp.pdf

Download (207kB)
[thumbnail of H011201039_skripsi_03-09-2024.pdf] Text
H011201039_skripsi_03-09-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract (Abstrak)

MARDIANA. Perbandingan Optimasi Waktu Dengan Menggunakan Precedence Diagram Method (PDM) dan Critical Path Method (CPM). (Studi Kasus: Proyek Pembangunan di MAN 1 Polewali Mandar) (dibimbing oleh Prof. Dr. Syamsuddin Toaha, M.Sc.)

Latar belakang. Melaksanakan proyek dan menyelesaikannya secara tepat waktu sesuai dengan anggaran, ruang lingkup pekerjaan, dan standar kualitas yang telah ditetapkan adalah aspek penting yang menjadi focus utama setiap perusahaan. Tujuan. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan pekerjaan kritis serta menghitung waktu optimal dalam menyelesaikan proyek pembanguanan di MAN 1 Polewali Mandar. Metode. Penelitian ini menggunakan Precedence Diagram Method (PDM) dengan bantuan software Project Libre dan Critical Path Method (CPM). Hasil. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan menggunakan metode PDM serta bantuan software Project Libre untuk mengoptimalkan waktu pengerjaan proyek diperoleh total durasi proyek yaitu 259 hari dari durasi total proyek awal yaitu 270 hari, sedangkan dengan menggunakan metode CPM menunjukkan bahwa durasi penyelesaian proyek yaitu 329 hari.

Kata Kunci: Pekerjaan kritis, Precedence Diagram Method, Project Libre, Critical Path Method

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pekerjaan kritis, Precedence Diagram Method, Project Libre, Critical Path Method
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions (Program Studi): Fakultas Matematika dan Ilmu Peng. Alam > Matematika
Depositing User: Unnamed user with username chandra
Date Deposited: 30 Oct 2024 02:36
Last Modified: 30 Oct 2024 02:36
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/38715

Actions (login required)

View Item
View Item