PERLINDUNGAN KONSUMEN TERHADAP PRAKTIK PEMBULATAN TIMBANGAN PADA USAHA LAUNDRY = CONSUMER PROTECTION AGAINST THE PRACTICE OF WEIGHT ROUNDING IN LAUNDRY BUSINESSES


Puce, Moh.gilang Pratama Nugraha (2024) PERLINDUNGAN KONSUMEN TERHADAP PRAKTIK PEMBULATAN TIMBANGAN PADA USAHA LAUNDRY = CONSUMER PROTECTION AGAINST THE PRACTICE OF WEIGHT ROUNDING IN LAUNDRY BUSINESSES. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
B011171546_skripsi_04-09-2024 cover1.jpg

Download (380kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
B011171546_skripsi_04-09-2024 bab 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
B011171546_skripsi_04-09-2024 dapus.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
B011171546_skripsi_04-09-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 15 August 2026.

Download (2MB)

Abstract (Abstrak)

ABSTRAK MOHAMMAD GILANG PRATAMA NUGRAHA PUCE (B011171546), dengan judul “Perlindungan Konsumen Terhadap Praktik Pembulatan Timbangan Pada Usaha Laundry ” di bawah bimbingan Andi Kurniawati Penelitian ini bertujuan untuk menguraikan bentuk perlindungan konsumen terhadap Konsumen Laundry Terhadap Praktik Pembulatan Timbangan Pada Usaha Laundry. Serta untuk menguraikan bentuk tanggung jawab pengusaha Laundry terhadap kerugian konsumen akibat
Pembulatan Timbangan oleh Pengusaha Laundry.Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian normatif, dengan lokasi penelitian di perpustakaan fakultas hukum universitas hasanuddin dan perpustakaan universitas hasanuddin. Metode pengumpulan data adalah melalui menggunakan fakta-fakta normatif yang diambil dari kepustakaan. Data yang diperoleh berupa data sekunder. Setelah semua data terkumpul, kemudian dianalisis dengan metode analisis kualititatif.Hasil penelitian menunjukkan (1) Bahwa bentuk perlindungan konsumen pada praktik pembulatan timbangan oleh usaha laundry adalah dibentuknya Undang-Undang No.8 Tahun 1999 tentang Hukum Perlindungan Konsumen, Badan Perlindungan Konsumen Nasional. (2) Bentuk bentuk tindakan/upaya yang dapat dilakukan oleh konsumen terhadap pelaku usaha yang melakukan praktik pembulatan timbangan
tersebut, yaitu Menegur pelaku usaha terlebih dahulu berupa keluhan karena lemahnya kesadaran masyarakat untuk menuntut hak-haknya yang dirugikan akibat keteledoran pelaku usaha Laundry baik itu yang disengaja maupun yang tidak; Kemudian konsumen dapat menempuh upaya lanjutan berupa pengaduan konsumen ke BPSK Kota Makassar.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Consumer Protection, Rounding Scales, Laundry Business
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Unnamed user with username stfathirahs
Date Deposited: 18 Sep 2024 01:57
Last Modified: 18 Sep 2024 01:57
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/37598

Actions (login required)

View Item
View Item