PERILAKU LENTUR BETON GEOPOLYMER BERBAHAN DASAR FLY ASH DENGAN PENAMBAHAN SERAT PLASTIK PET = Flexural Behavior of Fly Ash-Based Geopolymer Concrete with PET Plastic Fiber


Khansa, Dhafiyah Salsabila (2024) PERILAKU LENTUR BETON GEOPOLYMER BERBAHAN DASAR FLY ASH DENGAN PENAMBAHAN SERAT PLASTIK PET = Flexural Behavior of Fly Ash-Based Geopolymer Concrete with PET Plastic Fiber. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
D011201047_skripsi_18-07-2024 cover1.png

Download (174kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
D011201047_skripsi_18-07-2024 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
D011201047_skripsi_18-07-2024 dp.pdf

Download (311kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
D011201047_skripsi_18-07-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 13 September 2026.

Download (3MB)

Abstract (Abstrak)

Kebutuhan material terus meningkat seiring dengan pertumbuhan konstruksi pada negara berkembang. Limbah menjadi salah satu alternatif material beton. Pada penelitian ini, beton geopolimer berbahan dasar fly ash dengan penambahan 5% RHA dengan variasi PET (0%, 0,25%, 0,5%, dan 0,75%) didiskusikan terhadap perilaku lentur, daktilitas perpindahan, dan pola keruntuhan. Benda uji berbentuk balok dengan dimensi 100 x 100 x 400 mm dan diuji pada umur 7 dan 28 hari setelah curing udara. Hasil uji lentur ditemukan bahwa penambahan PET menurunkan nilai kuat lentur rata-rata 6,48% untuk setiap penambahan 0,25% PET. Sedangkan daktilitas perpindahan mengalami variasi penurunan dengan penambahan PET. Secara keseluruhan pola kegagalan benda uji berupa kegagalan lentur dengan retak yang terjadi di 1/3 bentang tengah.

Keywords : Beton geopolimer, serat plastik PET, fly ash, dan kuat lentur.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Geopolymer concrete, PET plastic fiber, fly ash, and flexural strength.
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 17 Sep 2024 00:40
Last Modified: 17 Sep 2024 00:40
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/37449

Actions (login required)

View Item
View Item