PENGARUH RELAKSASI NAFAS DALAM DAN PEMBERIAN AIR KELAPA HIJAU TERHADAP DISMENORE PRIMER PADA REMAJA PUTRI = THE EFFECT OF DEEP BREATHING RELAXATION AND ADMINISTRATION OF GREEN COCONUT WATER ON PRIMARY DYSMENORRHOEA TEENAGE WOMEN


Fitriani, Wina (2024) PENGARUH RELAKSASI NAFAS DALAM DAN PEMBERIAN AIR KELAPA HIJAU TERHADAP DISMENORE PRIMER PADA REMAJA PUTRI = THE EFFECT OF DEEP BREATHING RELAXATION AND ADMINISTRATION OF GREEN COCONUT WATER ON PRIMARY DYSMENORRHOEA TEENAGE WOMEN. Thesis thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover] Image (Cover)
P102212015_tesis_21-02-2024 Cover1.jpg

Download (230kB)
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
P102212015_tesis_21-02-2024 Bab 1 - Bab 2.pdf

Download (639kB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
P102212015_tesis_21-02-2024 Dapus.pdf

Download (902kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
P102212015_tesis_21-02-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 8 July 2026.

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

Wina Fitriani. Pengaruh relaksasi nafas dalam dan pemberian air kelapa hijau terhadap disminore primer pada remaja putri (di dibimbing oleh Sharvianty Arifudin dan Andi Ariyandy).
Relaksasi nafas dalam dan pemberian air kelapa hijau merupakan salah satu terapi non farmakologis untuk mengatasi dismenore primer pada remaja putri penelitian ini bertujuan menilai pengaruh relaksasi nafas dalam dan pemberian air kelapa hijau terhadap disminore primer pada remaja putri, Metode , Quasi Eksperimen dengan rancangan Nonequivalent Group pretest posttest design. Populasi remaja putri yang sudah menstruasi di wilayah kerja puskesmas Wawolesea Kabupaten Konawe Utara. Sampel remaja disminore primer. Tekhnik sampel penarikan secara purposive sampling menggunakan rumus besar sampel Nonprobabilitiy sampling Jumlah sampel 45 remaja disminore primer selanjutnya dibagi menjadi tiga kelompok. Yakni 15 responden melakukan teknik relaksasi pernapasan dalam, 15 responden diberikan air kelapa hijau, 15 responden kelompok kombinasi intervensi diberikan 12 kali dalam 4 minggu pada ke tiga kelompok kemudian dilakukan posttest pada menstruasi selanjutnya dengan menggunakan Skala penilaian numerik skala (NRS). Analisis data menggunakan uji Wilcoxon .Hasil. menunjukkan nilai mean rata-rata menurun Skala nyeri dismenore yang paling berpengaruh yaitu pada kelompok kombinasi tehnik relaksasi nafas dalam yaitu 0,75 dengan nilai p-value 0,001 ≤ 0,05 Kesimpulan. Relaksasi nafas dalam dan pemberian air kelapa hijau berpengaruh terhadap disminore primer pada remaja.

Keywords : tekhnik relaksasi pernapasan dalam, air kelapa hijau, disminore primer

Item Type: Thesis (Thesis)
Uncontrolled Keywords: Deep breathing relaxation technique, green coconut water, primary dysmenorrhea
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions (Program Studi): Program Pascasarjana > Ilmu Kebidanan
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 08 Jul 2024 07:09
Last Modified: 08 Jul 2024 07:09
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/35187

Actions (login required)

View Item
View Item