pemilihan jenis attachment overdenture dukungan implan pada kasus edentulous totalis dengan finite element analysis : a sistematic review


Nasruddin, Nasruddin (2023) pemilihan jenis attachment overdenture dukungan implan pada kasus edentulous totalis dengan finite element analysis : a sistematic review. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of J015192002_tesis_30-11-2022 COVER1.jpg]
Preview
Image
J015192002_tesis_30-11-2022 COVER1.jpg

Download (246kB) | Preview
[thumbnail of J015192002_tesis_30-11-2022 BAB 1-2.pdf] Text
J015192002_tesis_30-11-2022 BAB 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of J015192002_tesis_30-11-2022 DP.pdf] Text
J015192002_tesis_30-11-2022 DP.pdf

Download (128kB)
[thumbnail of J015192002_tesis_30-11-2022.pdf] Text
J015192002_tesis_30-11-2022.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 January 2025.

Download (2MB)

Abstract (Abstrak)

latar belakang : berbagai jenis attachment digunakan pada overdenture dukungan implant. pemilihan tipe attachment dikaitkan dengan morfologi rahang, tulang yang tersedia, stabilitas dan retensi yang diharapkan, keparalellan implant, hiegienitas intraoral, biaya, relasi maksilomandibula dan pertimbangan estetika
tujuan: kajian sistematik ini bertujuan untuk mengetahui jenis attachment yang memiliki sifat biomekanis yang layak digunakan pada overdenture dukungan implant berdasarkan distribusi dan besar tekanan yang dialami jika diberikan beban tertentu dengan finite element analysis
bahan dan metode: surver literatur dilakukan pada artikel berbahasa inggris yang menggunakan finite element analysis untuk menguji secara eksperimental attachment yang digunakan pada overdenture dukungan implan dari tahun 2012 sampai tahun 2022
hasil : sebanyak 1.840 artikel diseleksi untuk mendapatkan informasi yang diinginkan. 1827 dikeluarkan karena muncul berulang dan artikel tidak dapat diakses, sehingga didapatkan artikel sebanyak 13 yang memenuhi kriteria inklusi untuk direview
kesimpulan: attachment berbahan resilien dan bisa berotasi mampu mendistribusikan beban yang diaplikasikan pada overdenture dukungan implant dengan baik. locator adalah jenis attachment terbaik menurut analisis finite element analysis

Item Type: Thesis (Skripsi)
Divisions (Program Studi): Fakultas Pendidikan Dokter Gigi > PPDGS - Prostodonsia
Depositing User: Nasyir Nompo
Date Deposited: 19 Feb 2024 07:17
Last Modified: 19 Feb 2024 07:17
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/30977

Actions (login required)

View Item
View Item