Lukman, Mawadda (2023) PENGARUH QUALITY OF WORK LIFE DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA PERAWAT INSTALASI RAWAT INAP RSUD KABUPATEN MAJENE = The Effect Of Quality Of Work Life And Organizational Commitment On The Nurse Performance Of Inpatient Installation At Majene Regional Public Hospital. Thesis thesis, Universitas Hasanuddin.
K022191014_tesis_26-05-2023 cover1.jpg
Download (245kB) | Preview
K022191014_tesis_26-05-2023 bab 1-3.pdf
Download (1MB)
K022191014_tesis_26-05-2023 dp.pdf
Download (1MB)
K022191014_tesis_26-05-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 2 August 2025.
Download (2MB)
Abstract (Abstrak)
Salah satu yang harus dipertimbangkan rumah sakit adalah kinerja perawat. Kinerja merupakan pencapaian secara kualitas dan kuantitas seorang karyawan atas pekerjaanya sesuai dengan arahan dan tanggung jawab yang diberikan oleh atasan. Perawat merupakan sumber daya manusia yang ikut mewarnai pelayanan kesehatan di rumah sakit. Oleh karena itu pelayanan keperawatan memberi kontribusi dalam menentukan kualitas pelayanan di rumah sakit. Adapun hasil evaluasi kinerja perawat di rumah sakit diukur dengan menggunakan standar asuhan keperawatan berdasarkan standar Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) tahun 2010.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh variable quality of work life berdasarkan dimensi work life dengan nilai p 0.008<0.05, work world nilai p 0.001<0.05, work context nilai p 0.004<0.05, dan work design dengan nilai p 0.013<0.05. Dan variable komitmen organisasi yaitu komitmen afektif dengan nilai p 0.005<0.05, komitmen berkelanjutan dengan nilai p 0.003<0.05, dan komitmen normative dengan nilai p 0.003<0.05 juga memberikan pengaruh yang signifikan. Secara keseluruhan, variabel yang memiliki pengaruh paling besar terhadap kinerja perawat pada Instalasi Rawat Inap RSUD Kabupaten Majene yaitu variabel quality work of life dengan nilai p 0.004<0.05 dibandingkan dengan variable komitmen organisasi dengan nilai p 0.008<0.05. Saran peneliti selanjutnya dapat melakukan penelitian dengan metode kualitatif guna menggali lebih dalam terkait variabel penelitian.
Keywords : Quality Of Work Life, Komitmen Organisasi, Kinerja Perawat
Item Type: | Thesis (Thesis) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Quality of Work Life, Organizational Commitment, Nurse Performace |
Subjects: | Q Science > Q Science (General) |
Divisions (Program Studi): | Fakultas Kesehatan Masyarakat > Administrasi Rumah Sakit |
Depositing User: | S.Sos Rasman - |
Date Deposited: | 04 Aug 2023 08:06 |
Last Modified: | 04 Aug 2023 08:06 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/27341 |