PENGARUH KERAGAMAN PRODUK DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA TIKTOK SHOP (Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas Hasanuddin)


Agustina, Nurul Hikmah (2023) PENGARUH KERAGAMAN PRODUK DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA TIKTOK SHOP (Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas Hasanuddin). Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Bab 1-3] Text (Bab 1-3)
A021191197_skripsi_24-05-2023 bab 1-3.pdf

Download (931kB)
[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
A021191197_skripsi_24-05-2023 cover1.jpg

Download (238kB) | Preview
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
A021191197_skripsi_24-05-2023 dp.pdf

Download (749kB)
[thumbnail of Full txt] Text (Full txt)
A021191197_skripsi_24-05-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh keragaman produk dan promosi terhadap keputusan pembelian pada tiktok shop (studi kasus pada mahasiswa univesitas hasanuddin). Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif. Adapun sumber data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh dari kuisioner online melalui website google form. Metode yang digunakan dalam menentukan sampel yaitu metode purposive sampling dengan jumlah sampel responden sebanyak 100 responden. Berdasarkan analisa data yang dilakukan, dapat diperoleh kesimpulan bahwa secara simultan keputusan pembelian dipengaruhi secara signifikan oleh keragaman produk dan promosi. Secara persial keragaman produk dan promosi berpengaruh positif dan siginifikan terhadap keputusan pembelian melalui TikTok shop pada mahasiswa Universitas Hasanuddin.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: keragaman produk, promosi, keputusan pembelian
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions (Program Studi): Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Andi Milu
Date Deposited: 29 May 2023 02:31
Last Modified: 29 May 2023 02:31
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/26799

Actions (login required)

View Item
View Item