ANALISIS PENGELUARAN KONSUMSI RUMAH TANGGA DI KOTA MAKASSAR = ANALYSIS OF HOUSEHOLD CONSUMPTION EXPENDITURE IN MAKASSAR CITY


Awaluddin, Sri Prilmayanti (2022) ANALISIS PENGELUARAN KONSUMSI RUMAH TANGGA DI KOTA MAKASSAR = ANALYSIS OF HOUSEHOLD CONSUMPTION EXPENDITURE IN MAKASSAR CITY. Disertasi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
A013191011_disertasi_09-01-2023 cover1.jpg

Download (237kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
A013191011_disertasi_09-01-2023 bab 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
A013191011_disertasi_09-01-2023 dp.pdf

Download (595kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
A013191011_disertasi_09-01-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 8 May 2025.

Download (3MB)

Abstract (Abstrak)

ABSTRAK

SRI PRILMAYANTI AWALUDDIN. Analisis Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga di Kota Makassar (dibimbing oleh Basri Hasanuddin, Fatmawati, dan Nur Dwiana Sari Saudi)
Penelitian ini bertujuan untuk mengukur dan menganalisis Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga di Kota Makassar. Populasi kepala umah tangga di Kota Makassar. Sampel penelitian sebanyak 200 Kepala Rumah Tangga diseleksi dengan menggunakan metode sampling acak kelompok. Data dianalisis dengan menggunakan analisis jalur. Hasil penelitian menunjukkan Usia, Pendidikan, Pengalaman Bekerja, Jumlah Tanggungan, Jenis Pekerjaan, dan Jenis Kelamin pengaruh langsung positif signifikan secara langsung terhadap pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga. Usia, Pendidikan, Pengalaman Bekerja, Jumlah Tanggungan, dan Jenis Kelamin berpengaruh positif signifikan secara tidak langsung terhadap Pengeluaran Konsumsi Runah Tangga. Jenis Pekerjaan tidak berpengaruh signifikan secara tidak langsung melalui Pendapatan.

Kata Kunci: Pengeluaran Konsumsi Rumah, Pendapatan, Usia, Pendidkan Formal, Pengalaman Kerja, Jumlah Tanggungan, Jenis Pekerjaan, Jenis Kelamin.

Item Type: Thesis (Disertasi)
Uncontrolled Keywords: Household Consumption Expenditure, Income, Age, Formal Education, Work Experience, Number of Dependents, Type of Work, Gender.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions (Program Studi): Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 19 May 2023 07:47
Last Modified: 19 May 2023 07:47
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/26459

Actions (login required)

View Item
View Item