Alwi, Alwi (2022) Governance dan Kebijakan Publik. UPT Unhas Press. ISBN 978-979-530-394-7
Governance dan Kebijakan Publik untuk Dikti.pdf
Download (8MB)
Abstract (Abstrak)
Salah satu tujuan utama kebijakan publik adalah menyelesaikan
masalah publik, yang mana masalah ini cenderung wicked
problem sehingga memerlukan kebersamaan para pemangku
kepentingan untuk memahami batasan-batasan masalah tersebut.
Masalah ini muncul seperti itu, karena kompleksitas dan dinamika
publik yang terjadi, terutama adanya tuntutan publik akan pe�nyelenggaraan pelayanan publik yang semakin berkualitas pada
satu sisi dan keterbatasan sumber-sumber daya yang dibutuhkan
dalam penyelenggaraan tersebut pada sisi lain. Hal ini juga dapat ditunjukkan munculnya kepentingan-kepentingan publik yang sangat bervariasi, ada kepentingan publik yang bersaing dan bahkan kepentingan yang saling kontradiksi. Kesemuanya ini perlu menjadi perhatian para penentu kebijakan untuk penyelenggaraan pelayanan dan kebijakan publik yang efektif dan e!sien.
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions (Program Studi): | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Negara |
Depositing User: | Nasyir Nompo |
Date Deposited: | 21 Oct 2022 02:16 |
Last Modified: | 21 Oct 2022 02:16 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/22208 |