Penentuan Lokasi Strategis untuk Membangun Rumah Sakit di Wilayah Kabupaten Berau Menggunakan Pusat dan Pusat Berat = Determination of Strategic Locations to Build Hospitals in Berau District Using Center and Center of Gravity


Hafsah, Sitti (2022) Penentuan Lokasi Strategis untuk Membangun Rumah Sakit di Wilayah Kabupaten Berau Menggunakan Pusat dan Pusat Berat = Determination of Strategic Locations to Build Hospitals in Berau District Using Center and Center of Gravity. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
H011171524_skripsi_23-05-2022 cover1.png

Download (180kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
H011171524_skripsi_23-05-2022 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
H011171524_skripsi_23-05-2022 dp.pdf

Download (261kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
H011171524_skripsi_23-05-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

Penentuan lokasi strategis pada suatu wilayah dilakukan dengan mengubah lebih dulu suatu peta menjadi bentuk graf. Pada skripsi ini dipilih peta wilayah Kabupaten Berau sebagai objek penelitian. Dalam menentukan lokasi strategis digunakan dua konsep dalam graf yaitu pusat dan pusat berat. Adapun jenis graf yang digunakan untuk konsep pusat berupa graf terhubung sedangkan untuk konsep pusat berat berupa pohon perentang minimum dari graf terhubung tersebut. Setelah membandingkan antara kedua konsep tersebut diperoleh satu titik pada graf yang direpresentasikan sebagai lokasi strategis.

Keywords : Pusat, pusat berat, terhubung, pohon perentang minimum.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Center, center of gravity, connected, minimum spanning tree
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions (Program Studi): Fakultas Matematika dan Ilmu Peng. Alam > Matematika
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 03 Oct 2022 07:16
Last Modified: 03 Oct 2022 07:16
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/19978

Actions (login required)

View Item
View Item