KARAKTERISTIK SILASE RUMPUT GAJAH (Pennisetum purpureum) MENGGUNAKAN INOKULAN BAKTERI ASAM LAKTAT DARI CAIRAN RUMEN = CHARACTERISTICS OF ELEPHANT GRASS SILAGE (Pennisetum purpureum) USING LACTIC ACID BACTERIA INOCULATOR FROM RUMEN FLUIDS


Dzulhidayat, Dzulhidayat (2022) KARAKTERISTIK SILASE RUMPUT GAJAH (Pennisetum purpureum) MENGGUNAKAN INOKULAN BAKTERI ASAM LAKTAT DARI CAIRAN RUMEN = CHARACTERISTICS OF ELEPHANT GRASS SILAGE (Pennisetum purpureum) USING LACTIC ACID BACTERIA INOCULATOR FROM RUMEN FLUIDS. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
I11116582_skripsi_26-07-2022 cover1.png

Download (91kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
I11116582_skripsi_26-07-2022 1-2.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
I11116582_skripsi_26-07-2022 dp.pdf

Download (660kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
I11116582_skripsi_26-07-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract (Abstrak)

ABSTRAK
Dzulhidayat. I111 16 582. Karakteristik Silase Rumput Gajah (Pennisetum purpureum) Menggunakan Inokulan Bakteri Asam Laktat Dari Cairan Rumen. Dibawa Bimbingan Jamila dan Syamsuddin.

Rumput gajah ditanam dan dikembangkan untuk dimanfaatkan sebagai pakan ternak ruminansia. Rumput gajah dapat mempertahankan nilai gizi melalui fermentasi, proses fermentasi ini disebut dengan silase. Silase merupakan hasil penyimpanan dan fermentasi hijauan segar dalam kondisi anaerob dengan bantuan bakteri asam laktat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana peranan penambahan bakteri asam laktat asal cairan isi rumen sapi terhadap karakteristik silase rumput gajah (Pennisetum purpureum). Rancangan yang digunakan pada penelitian ini yaitu rancangan acak lengkap pola faktorial terdiri 2 faktor yaitu faktor A = Penggunaan inokulan : Silase tanpa menggunakan inokulan (A1) dan silase dengan penambahan inokulan (A2), faktor B = Lama fermentasi terdiri dari 7 hari (B1); 14 hari (B2) dan 21 hari (B3). Hasil penelitian menunjukkan skor kualitas silase berkisar 13,69 – 17,28, nilai pH berkisar anrata 3,47 – 5,90, dan kandungan bahan kering berkisar antara 28,40 – 31,97%. Kesimpulan, kualitas silase terbaik pada perlakuan A2B3 (silase rumput gajah menggunakan inokulan dengan lama fermentasi 21 hari) dengan skor 17,28 rata-rata 5,26 kategori kualitas silase sedang, nilai pH 3,47, dan kandungan bahan kering 31,13%.

Kata Kunci : BAL, Rumput Gajah, Silase

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: LAB, Elephant Rumpu, Silage
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Peternakan > Peternakan
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 29 Sep 2022 02:17
Last Modified: 29 Sep 2022 02:17
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/19186

Actions (login required)

View Item
View Item