EFEK PENDAMPINGAN GIZI TERHADAP SELF-EFFICCACY IBU DALAM PEMBERIAN MP-ASI (6-11 BULAN) DI WILAYAH LOKUS STUNTING KABUPATEN BANGGAI, INDONESIA = EFFECT OF THE SHORT MENTORING PROGRAM IN IMPROVING MATERNAL SELF-EFFICACY IN PROVIDING COMPLEMENTARY FEEDING OF (6-11MONTHS) IN THE STUNTING LOCUS AREA BANGGAI REGENCY, INDONESIA


Sakinah, Nur (2022) EFEK PENDAMPINGAN GIZI TERHADAP SELF-EFFICCACY IBU DALAM PEMBERIAN MP-ASI (6-11 BULAN) DI WILAYAH LOKUS STUNTING KABUPATEN BANGGAI, INDONESIA = EFFECT OF THE SHORT MENTORING PROGRAM IN IMPROVING MATERNAL SELF-EFFICACY IN PROVIDING COMPLEMENTARY FEEDING OF (6-11MONTHS) IN THE STUNTING LOCUS AREA BANGGAI REGENCY, INDONESIA. Thesis thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
K012201007_tesis_02-09-2022 cover1.png

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
K012201007_tesis_02-09-2022 1-2.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
K012201007_tesis_02-09-2022 dp.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
K012201007_tesis_02-09-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract (Abstrak)

NUR SAKINAH. Efek Pendampingan Gizi Terhadap Self-Efficacy Ibu Dalam Pemberian MP-ASI (6-11Bulan) Di Wilayah Lokus Stunting Kabupaten Banggai, Indonesia (Dibimbing oleh Abdul Razak Thaha dan Citrakesumasari)

Self-efficacy ibu dalam pemberian makan pada anak merupakan salah satu faktor determinan stunting. Tujuan penelitian adalah untuk menilai peningkatan efikasi diri ibu setelah pendampingan

Jenis Penelitian ini kuasi Eksperimen dengan rancangan Nonrandomized Prepost-Test Control Group design. Ibu-ibu di desa mendapat intervensi dan di 3 desa lainnya merupakan kelompok kontrol (30 untuk intervensi dan 30 kontrol) Intervensi berupa penyuluhan setiap minggu selama dua bulan terkait dengan kemampuan ibu dalam memberikan MP-ASI kepada anaknya. Kelompok kontrol menerima Penyuluhan di balai Desa. Pengukuran SE diukur oleh pekerja lapangan terlatih sebelum dan setelah dua bulan intervensi.

Hasil Penelitian ini memperlihatkan Sebagian besar ibu berpendidikan rendah (SMP ke bawah 58,3%) dan dari keluarga berpenghasilan rendah ke menengah (81,7%). Efikasi Diri Ibu meningkat secara signifikan pada kedua kelompok (p<0,05). Terdapat perbedaan yang signifikan antara kelompok perubahan SE (16,6±7,94 vs 5,9±5,12 p<0,001) dan Efikasi Diri Ibu meningkat (23%). Pendampingan Gizi pada ibu dapat meningkatkan Efikasi Diri Ibu dalam Pemberian Makanan Pendamping ASI

Keywords : Konseling, Makanan Pendamping ASI, Self-Efficacy, CFSE, Kuesioner CFSE

Item Type: Thesis (Thesis)
Uncontrolled Keywords: Konseling, Makanan Pendamping ASI, Self-Efficacy, CFSE, Kuesioner CFSE
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Kesehatan Masyarakat > Kesehatan Masyarakat
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 27 Sep 2022 01:35
Last Modified: 27 Sep 2022 01:35
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/18935

Actions (login required)

View Item
View Item