Seaworld di Kota Makassar


Maharani S, Minthania (2021) Seaworld di Kota Makassar. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Bab I & II] Text (Bab I & II)
D51114501_skripsi bab 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
D51114501_skripsi cover1.jpg

Download (242kB) | Preview
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
D51114501_skripsi daftar pustaka.pdf

Download (15MB)
[thumbnail of Fulll test] Text (Fulll test)
D51114501_skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (18MB)

Abstract (Abstrak)

Keindahan dunia bawah laut adalah salah satu keindahan yang diberikan oleh semesta kepada para umatnya. Sumber pengetahuan akan keindahan dunia bawah laut diberikan semesta untuk di jaga dan di nikmati keindahannya dengan dapat dilihat dan dirasakan. Menikmatinya melalui panca indra cukup memberikan kita sebuah pengetahuan.
Wisata rekreasi merupakan suatu tindakan kegiatan berpergian atau perjalanan secara bersama-sama, berkelompok , dengan tujuan bersenang-senang, menambah pengetahuan, penyegaran kembali jasmani dan rohani seseorang.Selain itu dapat diartikan sebagai bertamasya atau piknik. Aktifitas ini merupakan aktifitas yang dilakukan oleh orang-orang secara sengaja yang umumnya dilakukan dalam waktu senggang.
Seaworld merupakan sarana rekreatif dan edukatif yang memamerkan biota laut dengan keindahan habitatnya kedalam suatu wadah yaitu tangki akuarium raksasa. Bangunan Seaworld di Kota Makassar memunculkan karakter dari fungsi bangunan itu sendiri. Apalagi menggunakan ikan sebagai bentuk bangunan itu sendiri.
Perancangan Seaworld di Kota Makassar menggunakan tema Biomorfik, dimana berpegangan pada pendirian bahwa alam adalah konstruksu yang ideal.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Dunia Bawah laut, Seaworld, Kota Makassar, Wisata Rekreasi.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Depositing User: Andi Milu
Date Deposited: 24 Aug 2022 03:22
Last Modified: 24 Aug 2022 03:22
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/18408

Actions (login required)

View Item
View Item