Cik, Achmad (2022) ANALISIS DETERMINAN KOMPETENSI TERHADAP KINERJA PEGAWAI MELALUI KNOWLEDGE MANAGEMENT, KEPUASAN KERJA DAN INOVASI PADA BANK RAKYAT INDONESIA CABANG PASAR MINGGU, JAKARTA SELATAN. Disertasi thesis, Universitas Hasanuddin.
A013182019_disertasi_19-07-2022 cover1.png
Download (209kB) | Preview
A013182019_disertasi_19-07-2022 1-2.pdf
Download (1MB)
A013182019_disertasi_19-07-2022 dp.pdf
Download (8MB)
A013182019_disertasi_19-07-2022.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 January 2027.
Download (10MB)
Abstract (Abstrak)
ACHMAD CIK (2019): Analisis Determinan Kompetensi Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Knowledge Management, Kepuasan Kerja dan Inovasi Pada Bank Rakyat Indonesia (BRI) Cabang Pasar Minggu Jakarta Selatan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode survey. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh karyawan PT.Bank Rakyat Indonesia (BRI) Cabang Pasar Minggu Jakarta Selatan yang berjumlah 229 orang. Sampel berjumlah 146 orang yang diambil berdasarkan metode sampling dengan rumus Taro Yamane. Data dianalisis dengan menggunakan Structural Equation Modeling (SEM). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap knowledge management, kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan kerja, kompetensi berpenagruh positif dan signifikan terhadap inovasi, kompetensi tidak berpengaruh terhadap kinerja, knowledge management berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja, kepuasan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja, inovasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja, kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja melalui knowledge management, kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja melalui kepuasan kerja, kompetensi tidak berpengaruh terhadap kinerja melalui inovasi. Implikasi dari penelitian ini berkontribusi untuk mendorong PT.Bank Rakyat Indonesia (BRI) untuk meningkatkan kinerja karyawan melalui kompetensi karyawan malalui knowledge management, job satisfaction dan inovasi. Disisi lain hasil penelitian ini juga mendorong peneliti lain untuk melakukan penelitian lebih lanjut mengenai pengaruh kompetensi terhadap kinerja karyawan melalui beberapa variable mediasi.
Item Type: | Thesis (Disertasi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions (Program Studi): | Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi |
Depositing User: | Nasyir Nompo |
Date Deposited: | 28 Jul 2022 07:27 |
Last Modified: | 28 Jul 2022 07:27 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/17722 |