WIJAYANTI, NUNUNG RETNO (2014) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB PERFORMANCE GAP PELAYANAN PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM ABDUL WAHAB SJAHRANIE SAMARINDA. Thesis thesis, UNIVERSITAS HASANUDDIN MAKASSAR.
--nunungretn-4052-1-13-nunun-x.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
Abstract (Abstrak)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor penyebab
performance gap pelayanan perawat di RSUD Abdul Wahab Sjahranie
Samarinda.
Metode:Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan
desain potong lintang.Data primer diperoleh dari jawaban 125 responden
yaitu perawat di ruang rawat Inap RSU AWS,Metode analisis menggunakan
analisis bivariat dengan uji Chi –Square dan analisis Multivariat dengan
metode regressi logistik.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh antara
rekrutmen dengan kinerja perawat,terdapat pengaruh antara Konflik peran
ganda dengan kinerja perawat,terdapat pengaruh ketrampilan
menggunakan teknologi medis dengan kinerja perawat ,terdapat pengaruh
kompensasi dengan kinerja perawat,terdapat pengaruh timwork dengan
kinerja perawat,Diantara kelima faktor tersebut maka faktor teamwork yang
paling kuat berpengaruh terhadap kinerja perawat..
Kata kunci:Performance gap,rekrutmen,konflik peran
ganda,Ketrampilan menggunakan teknologi,Kompensasi,Teamwork dan
Kinerja.
Item Type: | Thesis (Thesis) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) |
Divisions (Program Studi): | Fakultas Kesehatan Masyarakat > Administrasi Rumah Sakit |
Depositing User: | Kamaluddin |
Date Deposited: | 31 Mar 2022 05:49 |
Last Modified: | 31 Mar 2022 05:49 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/14939 |