ANALISIS KINERJA MESIN MENGGUNAKAN BAHAN BAKAR GAS LPG DAN GAS HASIL GASIFIKASI SAMPAH ORGANIK = ANALYSIS OF ENGINE PERFORMANCE USING LPG GAS FUEL AND ORGANIC WASTE GASIFICATION RESULTS


Alparel, Muh. safar (2022) ANALISIS KINERJA MESIN MENGGUNAKAN BAHAN BAKAR GAS LPG DAN GAS HASIL GASIFIKASI SAMPAH ORGANIK = ANALYSIS OF ENGINE PERFORMANCE USING LPG GAS FUEL AND ORGANIC WASTE GASIFICATION RESULTS. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
D021171517_skripsi_Cover1.jpg

Download (214kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
D021171517_skripsi_Bab 1-2.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
D021171517_skripsi_Daftar Pustaka.pdf

Download (214kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
D021171517_skripsi_07-03-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract (Abstrak)

Bahan bakar gas merupakan bahan bakar yang berasal dari gas bumi dimana dapat diketahui di Indonesia cadangan gas bumi cukup melimpah Sebagai upaya untuk meningkatkan penggunaan bahan bakar gas maka dilakukan pengembangan teknologi mesin konversi energi. Misalnya melalui kajian modifikasi suatu mesin motor sebagai pambangkit daya. Namun Energi merupakan permasalahan yang sangat penting untuk semua Negara maka untuk mendapatkan sumber energi terbarukan, salah satu sumber alternatif adalah mengolah sampah yang dapat digunakan sebagai bahan bakar suatu mesin yaitu dengan proses gasifikasi.Penelitian ini menggunakan bahan bakar LPG dan syngas yang dioprasikan ke Mesin Honda 100 cc dengan menambahkan Konverter kit, konverter kit bertujuan untuk mengkonversi mesin berbahan bakar minyak menjadi berbahan bakar gas, tanpa harus mengganti mesin.Dari hasil penelitian LPG dengan putaran mesin 2000,3000,4000 dan 5000 didapatkan hasil waktu konsumsi bahan bakar berkisar antara 1268-306 detik dimana semakin tinggi putaran mesin maka waktu konsumsi semakin cepat. dengan laju konsumsi bahan bakar 0.00008 kg/s – 0.00035 kg/s dan laju konsumsi udara 0.0055 kg/s – 0.0111 kg/s. dengan dilakukan pencampuran LPG dan Syngas putaran mesin LPG akan meningkat sebesar 2000 RPM disebabkan oleh syngas, putaran mesin terbaik Syngas sebesar 2400 RPM.
Keywords : Kinerja Mesin, LPG, Gasifikasi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 28 Mar 2022 01:03
Last Modified: 28 Mar 2022 01:03
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/14588

Actions (login required)

View Item
View Item