PERSEPSI MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI MAKASSAR TERHADAP TAYANGAN CHANNEL YOUTUBE NESSI JUDGE


Pratiwi, Siti Astri Ayu (2022) PERSEPSI MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI MAKASSAR TERHADAP TAYANGAN CHANNEL YOUTUBE NESSI JUDGE. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of cover]
Preview
Image (cover)
E31116517_skripsi_Cover1.jpg

Download (191kB) | Preview
[thumbnail of bab 1-2] Text (bab 1-2)
E31116517_skripsi_Bab 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of daftar pustaka] Text (daftar pustaka)
E31116517_skripsi_Daftar Pustaka.pdf

Download (414kB)
[thumbnail of full text] Text (full text)
E31116517_skripsi_07-03-2022.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 January 2027.

Download (2MB)

Abstract (Abstrak)

Skripsi ini bertujuan : (1) untuk mengetahui gambaran secara umum persepsi mahasiswa ilmu komunikasi makassar terhadap tayangan channel YouTube Nessie Judge. (2) untuk mengetahui faktor apa saja yang mempengaruhi mahasiswa ilmu komunikasi makassar dalam memberikan persepsinya akan tayangan channel YouTube tersebut.
Penelitian ini dilakukan kurang lebih selama 2 bulan, yakni November 2020 – Januari 2021 yang dilaksanakan di Kota Makassar dan juga secara Online dikarenakan pandemi Covid-19. Adapun populasi dalam penelitian ini ialah Mahasiswa Ilmu Komunikasi dari 3 Universitas, yaitu Universitas Hasanuddin, Universitas Fajar dan UIN Alauddin Makassar yang mencakup 3 angkatan, 2017, 2018, dan 2019. Tipe penelitian yang digunakan ialah dekskriptif dengan metode penelitian kuantitatif serta Teknik pengumpulan data melalui survei menggunakan data primer yakni kuesioner dan data sekunder berupa studi pustaka. Penelitian ini dibantu dengan software IBM Statistik SPSS versi 25.
Hasil penelitian ini, menunjukkan bahwa dari berbagai persepsi mahasiswa yang telah diukur berdasarkan beberapa variabel menunjukkan bahwa dari ketiga kampus yang telah disebutkan Universitas Fajar memberikan persepsi yang sangat tinggi dan dominan kemudian Universitas Hasanuddin dan terakhir UIN Alauddin. Adapun faktor-faktor yang mempengaruhi persepsi mahasiswa ilmu komunikasi makassar terhadap tayangan channel YouTube Nessie Judge diantaranya faktor daya Tarik Nessie Judge, konten, faktor edukasi, hiburan, informatif, dan inspirasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Nasyir Nompo
Date Deposited: 28 Mar 2022 00:48
Last Modified: 28 Mar 2022 00:48
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/14564

Actions (login required)

View Item
View Item