Pemodelan Data Longitudinal Multikolinearitas dengan Principal Component Analysis


Oktoni, Sakinah (2022) Pemodelan Data Longitudinal Multikolinearitas dengan Principal Component Analysis. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of cover]
Preview
Image (cover)
H051171503_skripsi_05-11-2021 cover1.png

Download (174kB) | Preview
[thumbnail of bab 1-2] Text (bab 1-2)
H051171503_skripsi_05-11-2021 1-2.pdf

Download (674kB)
[thumbnail of daftar pustaka] Text (daftar pustaka)
H051171503_skripsi_05-11-2021 dp.pdf

Download (255kB)
[thumbnail of full text] Text (full text)
H051171503_skripsi_05-11-2021.pdf
Restricted to Registered users only until 1 January 2026.

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

Data longitudinal merupakan gabungan dari data cross section dan data time series. Multikolineritas juga dapat terjadi pada data longitudinal yaitu terdapat korelasi antar variabel prediktor. Dampak dari terjadinya multikolinearitas menyebabkan pengaruh variabel prediktor terhadap variabel respon menjadi tidak signifikan, estimator kuadrat terkecil dan galat baku menjadi sensitif terhadap perubahan kecil dalam data. Oleh karena itu, prosedur untuk mengatasi multikolinearitas, yaitu menggunakan metode principal component analysis. Penelitian ini bertujuan untuk memodelkan regresi data longitudinal PCA dengan model efek tetap menggunakan estimasi parameter least square yang diterapkan pada data gula darah pasien diabetes melitus tahun 2019 dengan rentang waktu Januari 2019 hingga Juli 2019 di Rumah Sakit Ibnu Sina Kota Makassar. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada 2 komponen utama yang terbentuk dari pemodelan regresi data longitudinal PCA dengan model efek tetap. Diperoleh nilai variabel yaitu tekanan darah sistolik (X1 ) sebesar -0,007, tekanan darah diastolik (X2 ) sebesar -0,016, suhu tubuh (X3 ) sebesar -0,098, dan trombosit (X4 ) sebesar 0,005 yang mempengaruhi gula darah pasien diabetes melitus.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Matematika dan Ilmu Peng. Alam > Statistika
Depositing User: Nasyir Nompo
Date Deposited: 19 Jan 2022 02:59
Last Modified: 19 Jan 2022 02:59
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/12593

Actions (login required)

View Item
View Item