Wirfiana, Nurainun (2021) ANALISIS PERTUMBUHAN INKLUSIF DAN KEMISKINAN DI INDONESIA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS HASANUDDIN.
A011171501_skripsi1.png cover.png
Download (180kB) | Preview
A011171501_skripsi.pdf 1-2.pdf
Download (755kB)
A011171501_skripsi.pdf dp.pdf
Download (282kB)
A011171501_skripsi.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB)
Abstract (Abstrak)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengeluaran pemerintah sektor perlindungan sosial, pengeluaran pemerintah sektor pendidikan,dan pengeluaran pemerintah sektor kesehatan terhadap kemiskinan baik secara langsung maupun tidak langsung melalui pertumbuhan ekonomi serta untuk mengetehui pertumbuhan ekonomi Indonesia termasuk pertumbuhan inklusif atau tidak. Data yang digunakan adalah data sekunder yang bersumber dari Badan Pusat Statistik (BPS) dan laporan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) Kementrian Keuangan Rebuplik Indonesia (Kemenkeu RI) dari tahun 2005 hingga 2019. Metode analisis yang digunakan adalah model analisis regresi simultan, dan untuk mengukur pertumbuhan inklusif menggunakan metode -Poverty Equivalent Growth Rate (PEGR). Hasil penelitian menunjukkan pengeluaran pemerintah sektor perlindungan sosial dan pengeluaran pemerintah sektor pendidikan berpengaruh langsung negatif dan signifikan terhadap kemiskinan,sedangkan pengeluaran pengeluaran pemerintah sektor kesehatan berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap kemiskinan. Kemudian pengeluaran pemerintah sektor perlindungan sosial,pengeluaran pemerintah sektor pendidikan,dan pengeluaran pemerintah sektor kesehatan tidak berpengaruh signifikan terhadap kemiskinan melalui pertumbuhan ekonomi. Hasil penelitian juga menunjukkan pertumbuhan ekonomi Indonesia belum termasuk pertumbuhan inklusif dalam menurunkan kemiskinan,ketimpangan,serta memperluas penyerapan tenaga kerja.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Depositing User: | Nasyir Nompo |
Date Deposited: | 28 Dec 2021 06:52 |
Last Modified: | 28 Dec 2021 06:52 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/11933 |