IMPLEMENTASI GOOGLE API TRANSLATE PADA APLIKASI CHAT MULTI BAHASA


HOZENG, SURYADI (2012) IMPLEMENTASI GOOGLE API TRANSLATE PADA APLIKASI CHAT MULTI BAHASA. Thesis thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of bab 1-2] Text (bab 1-2)
suryadihoz-2290-1-12-surya-5 1-2.pdf

Download (769kB)
[thumbnail of cover]
Preview
Image (cover)
suryadihoz-2290-1-12-surya-5 cover1.jpg

Download (219kB) | Preview
[thumbnail of dapus] Text (dapus)
suryadihoz-2290-1-12-surya-5 dapus.pdf

Download (4kB)
[thumbnail of full text] Text (full text)
suryadihoz-2290-1-12-surya-5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

SURYADI HOZENG. Implementasi Google Api Translate pada Aplikasi
Chating Multi Bahasa (dibimbing oleh Dr. Ir. Zulfajri B Hasanuddin, M.Eng
dan Dr. Armin Lawi, S.Si., M. Eng).
Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan Google API
Translate ke dalam aplikasi chat sehingga apabila user melakukan
percakapan text tidak mengalami kesulitan bahasa apabila menggunakan
bahasa yang berbeda. Selanjutnya melakukan uji coba sistem yang telah
dibangun dengan melakukan pengujian sistem dengan melakukan
percakapan antar user menggunakan bahasa yang berbeda.
Dalam penelitian ini digunakan sistem pengujian whitebox dan
pengujian blackbox. Pengujian dilakukan dengan memasukkan
parameter-parameter pada sisi client kemudian server mengolah data
yang dikirim oleh client dengan menerjemahkan pada sisi server kemudian
mengirimnya kembali ke sisi client. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium
Teknik Informatika Universitas Hasanuddin. Pengambilan data dilakukan
dari tanggal Januari 2011 sampai Juli 2012 sehingga diperoleh hasil dari
penelitian .
Hasil penelitian menunjukkan bahwa percakapan berupa teks
antar user berjalan sebagaimana aplikasi di buat serta berhasilnya
mengimplementasikan Google API Translate ke dalam aplikasi chat yang
di bangun sehingga percakapan berupa teks dapat di terjemahkan
langsung sesuai dengan kebutuhan bahasa yang di gunakan oleh user.
Kata kunci :
Google API Translate, Chat, Multi Bahasa.

Item Type: Thesis (Thesis)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Depositing User: - Nurhasnah
Date Deposited: 10 Nov 2021 02:45
Last Modified: 10 Nov 2021 02:45
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/9854

Actions (login required)

View Item
View Item