FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI PENGUNGKAPAN KINERJA PERUSAHAAN DI WEBSITE


MASYKUR, IKMAR (2013) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI PENGUNGKAPAN KINERJA PERUSAHAAN DI WEBSITE. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
ikmarmasyk-2027-1-12-ikmar-) COVER1.jpg

Download (241kB) | Preview
[thumbnail of bab 1-2] Text (bab 1-2)
ikmarmasyk-2027-1-12-ikmar-) 1-2.pdf

Download (337kB)
[thumbnail of dapus] Text (dapus)
ikmarmasyk-2027-1-12-ikmar-) DAPUS.pdf

Download (255kB)
[thumbnail of full text] Text (full text)
ikmarmasyk-2027-1-12-ikmar-).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (852kB)

Abstract (Abstrak)

ABSTRAK
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI PENGUNGKAPAN KINERJA
PERUSAHAAN DI WEBSITE
Factors Affecting Disclosures Of Companies Performance In Website
Ikmar Masykur
Grace T. Pontoh
Abdul Rahman
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, leverage, beta saham,
pengaruh media, ukuran perusahaan, dan market to book value terhadap tingkat
pengungkapan kinerja perusahaan di website. Selain itu, penelitian ini juga bertujuan untuk
mengetahui adakah perbedaan antara perusahaan yang melakukan publikasi kinerja di
website dengan perusahaan yang tidak melakukan publikasi kinerja di website. Penelitian
ini dibatasi hanya pada perusahaan yang tercatat pada IDX Fact 2012. Hasil penelitian ini
menemukan bahwa beta saham, media, ukuran perusahaan, dan market to book value
berpengaruh terhadap tingkat pengungkapan kinerja perusahaan berbasis website
sedangkan variabel lain yaitu profitabilitas dan leverage tidak berpengaruh terhadap
tingkat pengungkapan kinerja perusahaan berbasis website.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Depositing User: Kamaluddin
Date Deposited: 08 Nov 2021 15:06
Last Modified: 08 Nov 2021 15:06
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/9481

Actions (login required)

View Item
View Item