IRMAYANTI, IRMAYANTI (2020) DESKRIPSI FINANSIAL USAHA AYAM KAMPUNG UNGGUL BALITNAK (KUB) DI BPTP SULAWESI SELATAN. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.
I11116051_skripsi_ cover.png
Download (156kB) | Preview
I11116051_skripsi_ 1-2.pdf
Download (453kB)
I11116051_skripsi_ dapus.pdf
Download (658kB)
I11116051_skripsi_02-11-2020(FILEminimizer).pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract (Abstrak)
Penelitian ini bertujuan untuk melihat finansial dari usaha ayam kampung unggul balitnak (KUB) di kebun percoban gowa BPTP sulawesi selatan. Penelitian ini laksanakan pada bulan februari 2020 di kebun percobaan gowa BPTP sulawesi selatan. Jenis Data yang di gunakan adalah data kuantitatif yang berupa angka dan data kualitatif yang berupa pernyataan, sedangkan sumber data dari penilitian ini adalah data perimer dari hasil wawancara dengan pengelola dan data sekunder hasil recording dari pengelola kebun percobaan gowa. Metode pengambilan data meliputi observasi dan wawancara dengan pengelola kebun percobaan gowa. Analisis data yang digunakan adalah statistik deskriptif yaitu untuk menghitung finansial usaha ayam kampung unggul balitnak. Untuk mengetahui finansial usaha ayam KUB digunakan rumus total pendapatan (pd) = TR-TC dimana Pd = total Pendapatan, TR = total penerimaan dan TC = total biaya yang di keluarkan. Namun dari hasil penilitian ini dapat di simpulkan bahwa usaha ayam kampung unggul baliknak memberi usaha tersebut secara finansial senilai Rp. 11,382,351 /periode dan pendapatan selama satu periode/ekor yaitu Rp 118,035. Sehingga kemampuan pendapatan dalam usaha ayam kampung unggul balitnak di nilai Gross Profit Marjin sebesar 95%/periode yang artinya pemeliharan yang mereka lakukan cukup menguntungkan
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pendapatan, Finansial, Ayam Kampung Unggul Balitnak |
Subjects: | S Agriculture > SF Animal culture |
Depositing User: | andi Sitti aisyah |
Date Deposited: | 10 Dec 2020 14:17 |
Last Modified: | 06 Nov 2024 04:45 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/884 |