MODEL PERSEBARAN GAS H2S SECARA KONVEKSI PADA INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH LOSARI


BETOKY, DESSY NATALIA RANTE (2012) MODEL PERSEBARAN GAS H2S SECARA KONVEKSI PADA INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH LOSARI. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
dessynatal-851-1-skripsi-a cover.jpg

Download (257kB) | Preview
[thumbnail of bab 1-2] Text (bab 1-2)
dessynatal-851-1-skripsi-a 1-2.pdf

Download (671kB)
[thumbnail of dapus] Text (dapus)
dessynatal-851-1-skripsi-a dapus-lam.pdf

Download (233kB)
[thumbnail of full teks] Text (full teks)
dessynatal-851-1-skripsi-a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (948kB)

Abstract (Abstrak)

ABSTRAK
Gas h2s yang ditimbulkan oleh air limbah, sering menjadi masalah pada instalasi
pengolahan air limbah. Maka dilakukan penelitian tentang model persebaran gas
h2s secara konveksi pada instalasi pengolahan air limbah khususnya pada IPAL
losari dengan menggunakan metode numerik. Metode numerik yang digunakan
adalah metode beda hingga pada persamaan difusi konveksi satu dimensi, yang
mana digunakan dua cara, yaitu: cara matriks dan iterasi. pemilihan nilai delta t
dan delta h serta banyaknya segmen (t) dan segmen (h) menentukan tingkat
kestabilan numeriknya.
Dengan mengacu pada model serta mempertimbangkan berat jenis gas h2s, serta
kemungkinan teroksidasinya gas h2s menjadi gas lain, maka kemungkinan
timbulnya bau maksimal ketinggiannya 2 meter saja.
kata kunci: Air limbah, instalasi pengolahan air limbah, gas h2s, persamaan difusi
konveksi, metode numerik, metode beda hingga

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RA Public aspects of medicine
Depositing User: - Nurhasnah
Date Deposited: 21 Oct 2021 07:47
Last Modified: 21 Oct 2021 07:47
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/8048

Actions (login required)

View Item
View Item