Canine Coronavirus Pada Anjing Corgi Di Klinik Pet Star Jakarta Barat


Hijrah, Nurrahmah (2021) Canine Coronavirus Pada Anjing Corgi Di Klinik Pet Star Jakarta Barat. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
C024192022_skripsi cover1.png

Download (85kB) | Preview
[thumbnail of Bab I & II] Text (Bab I & II)
C024192022_skripsi 1-2.pdf

Download (432kB)
[thumbnail of Full text] Text (Full text)
C024192022_skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (748kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
C024192022_skripsi dp.pdf

Download (243kB)

Abstract (Abstrak)

Canine coronavirus adalah penyakit yang disebabkan oleh virus corona yang sangat menular dan rentan terhadap anjing yang lebih muda. Penyakit ini menyebabkan anoreksia, depresi, muntah, diare berair hingga berlendir. Tujuan dari penulisan ini adalah untuk mengetahui cara mendiagnosis dan metode penanganan untuk kasus Canine coronavirus (CcoV) dengan cara pengambilan sampel feses pada Anjing Corgi di Klinik Pet Star Kota Jakarta Barat. Metode pemeriksaan yang dilakukan dalam menentukan diagnosis yaitu dengan melakukan pemeriksaan menggunakan Rapid Test Canine Coronavirus (CcoV). Dari hasil pemeriksaan Rapid Test menunjukkan hasil postif dengan munculnya pita berwarna pada band C dan band T. Penanganan Canine Coronavirus (CcoV) di Klinik Pet Start Kota Jakarta Barat dilakukan dengan cara pemeriksaan menggunakan Rapid Test yang dimulai dari persiapan alat, pengambilan sampel feses segar, serta pengujian sampel. Penanganan Canine coronavirus meliputi pemberian Hematodin secara intramuscular dengan dosis 0,8 ml, pemberian antihistamin Vetadryl secara intramuskular dengan dosis 0,5 ml. Pengobatan selama anjing rawat jalan diberikan kapsul Metronidazol, Vitamin B complex dan Dexametasone, Imboost syirup, Domperidone syirup dan Kaolin pectin syirup. Dalam kasus ini, pasien anjing tersebut selamat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Canine coronavirus, Rapid test, anjing corgi, muntah, diare.
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Depositing User: Andi Milu
Date Deposited: 30 Aug 2021 06:16
Last Modified: 30 Aug 2021 06:16
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/5932

Actions (login required)

View Item
View Item