Rahman, Ahmad Fauzan (2021) ANALISIS KAPASITAS SALURAN DRAINASE KOTA PINRANG. Skripsi thesis, UNIVERSITAS HASANUDDIN.
D11114004_skripsi cover1.png
Download (43kB) | Preview
D11114004_skripsi 1-2.pdf
Download (2MB)
D11114004_skripsi dp.pdf
Download (781kB)
D11114004_skripsi.pdf
Restricted to Registered users only
Download (5MB)
Abstract (Abstrak)
Tujuan dari penelitian ini menghitung besar debit banjir dan kapasitas saluran drainase terhadap debit banjir rencana di kota pinrang. Drainase berasal dari Bahasa inggris yaitu drainage yang artinya mengalirkan, menguras, membuang atau mengalihkan air. Secara umum, drainase didefinisikan sebagai serangkaian bangunan air yang berfungsi untuk mengurangi atau membuang kelebihan air dari suatu kawasan atau lahan, sehingga lahan dapat di fungsikan secara optimal. Data atau inforrmasi yang digunakan adalah data sekunder diperoleh dari kota pinrang dan data primer diperoleh dari survey langsung dilapangan. Metode pengolahan data menggunakan perhitungan secara manual sesuai dengan metode rasional untuk menghitung debit banjir dan rumus manning untuk Kapasitas saluran. Setelah dilakukan perhitungan maka didapat untuk debit banjir pada sub area 1 Q = 4,87 m3 / dt, sub area 2 Q = 8,05 m3/dt, dan sub area 3 Q = 13,05 m3 / dt. Untuk kapasitas saluran drainase pada sub area 1 Q = 4.90 m3 / dt, sub area 2 Q = 6.76 m3 / dt, dan sub area 3 Q = 4.70 m3 / dt. Penampang saluran berbentuk persegi.
Kata Kunci :Drainase, Kapasitas Saluran, Debit Banjir
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions (Program Studi): | Fakultas Teknik > Teknik Sipil |
Depositing User: | Nasyir Nompo |
Date Deposited: | 23 Aug 2021 01:35 |
Last Modified: | 23 Aug 2021 01:35 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/5665 |