KONFLIK DALAM NOVEL LAYALI TURKISTAN KARYA NAJIB AL KAILANI ( SUATU TINJAUAN INTRINSIK)


Idris, Zulfiani (2019) KONFLIK DALAM NOVEL LAYALI TURKISTAN KARYA NAJIB AL KAILANI ( SUATU TINJAUAN INTRINSIK). Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
F41112903_skripsi_23-10-2020(FILEminimizer)_Hal_Judul1.jpg

Download (251kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1 dan 2] Text (Bab 1 dan 2)
F41112903_skripsi_23-10-2020(FILEminimizer)_1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
F41112903_skripsi_23-10-2020(FILEminimizer)_Daftar Pudtaka dan Lamp..pdf

Download (240kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
F41112903_skripsi_23-10-2020(FILEminimizer) ... ok.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

Skripsi ini membahas tentang “Konflik dalam Novel Laya>li> Turkista>n Karya Naji>b Al Kaila>ni> (Suatu Tinjaun Intrinsik)”. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan jenis konflik yang terdapat dalam novel, penyebab terjadinya konflik serta menganalisis konflik yang menyebabkan klimaks. Jenis peneltian yang digunakan oleh penulis adalah penelitian kepustakaan (Library Research) dengan mengikuti prosedur dan prinsip kerja penelitian kualitatif. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode penelitian kepustakaan dengan menganalisis, membaca dan mencatat secara cermat sedangkan metode analisis data menggunakan analisis deskriptif yaitu memberikan gambaran yang jelas tentang permasalahan yang terdapat dalam novel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Konflik dalam novel Laya>li> Turkista>n Karya Naji>b AL Kaila>ni> terdiri atas konflik eksternal dan internal. Konflik eksternal yang dialami berupa konflik sosial. Konflik sosial ini berwujud penindasan, perlawanan, peperangan, pembataian dan penghianatan. Konflik internal yaitu kisah cinta Mustafa dan Naghmatullail.Penyebab terjadinya konflik dalam novel Laya>li> Turkista>n Karya Naji>b AL Kaila>ni> yaitu Hubungan masyarakat, kebutuhan manusia, negosiasi prinsip, identitas, transformasi konflik Konflik yang menyebabkan terjadinya klimaks dalam novel Laya>li> Turkista>n Karya Naji>b AL Kaila>ni> ketika para ulama dan para pemuda dibunuh secara sadis dan tidak manusiawi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: P Language and Literature > PS American literature
Depositing User: sangiasseri abubakar
Date Deposited: 03 Dec 2020 07:29
Last Modified: 03 Dec 2020 07:29
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/458

Actions (login required)

View Item
View Item