Ramdhany, Kasim (2024) Pengaruh Variasi Bukaan Pintu Sorong Terhadap Gerusan Lokal Di Hilir Saluran = The Effect Of Sluice Gate Aperture Varian On Local Scour In Downstream Canal. Thesis thesis, Universitas Hasanuddin.
![[thumbnail of D012221017_tesis_22-01-2025 bab 1-2.pdf]](/style/images/fileicons/text.png)
D012221017_tesis_22-01-2025 bab 1-2.pdf
Download (1MB)
![[thumbnail of D012221017_tesis_22-01-2025 cover1.jpg]](/43913/2.hassmallThumbnailVersion/D012221017_tesis_22-01-2025%20cover1.jpg)

D012221017_tesis_22-01-2025 cover1.jpg
Download (367kB) | Preview
![[thumbnail of D012221017_tesis_22-01-2025 dp.pdf]](/style/images/fileicons/text.png)
D012221017_tesis_22-01-2025 dp.pdf
Download (155kB)
![[thumbnail of D012221017_tesis_22-01-2025.pdf]](/style/images/fileicons/text.png)
D012221017_tesis_22-01-2025.pdf
Restricted to Repository staff only until 24 February 2027.
Download (2MB)
Abstract (Abstrak)
Pintu sorong yaitu sebagai salah satu elemen kontrol aliran dalam sistem saluran, dapat mempengaruhi distribusi kecepatan dan pola aliran di hilirnya, yang pada gilirannya memengaruhi fenomena gerusan lokal. Eksperimen dilakukan dengan menggunakan model saluran laboratorium yang dilengkapi dengan pintu sorong yang dapat disesuaikan. Variasi bukaan pintu sorong yang dipakai yaitu tinggi bukaan 1.25 Cm, 1.50 Cm dan 1.75 Cm dengan kemiringan dasar yang dipakai kurang dari 2 derajad, Dengan besaran kemiringan dasar saluran yang dipakai 0.00%, 0.90% dan 1.80% hal ini diuji untuk mengevaluasi dampaknya terhadap Kedalaman gerusan yang terjadi akibat variasi tersebut. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variasi bukaan pintu sorong memiliki pengaruh signifikan terhadap pola gerusan lokal. Peningkatan bukaan pintu sorong cenderung mengurangi intensitas gerusan lokal dengan mendistribusikan aliran secara lebih merata dan mengurangi kecepatan aliran yang tinggi di area hilir. Sebaliknya, bukaan pintu sorong yang lebih kecil dapat meningkatkan intensitas gerusan lokal karena aliran yang terkompresi menghasilkan kecepatan tinggi dan turbulensi yang lebih besar. Hasil ini memberikan wawasan penting untuk desain dan pengelolaan saluran dengan pintu sorong, khususnya dalam konteks pencegahan kerusakan struktural dan pengelolaan sedimentasi. Penelitian ini diharapkan dapat berkontribusi pada pengembangan strategi pengendalian aliran yang lebih efektif dan berkelanjutan dalam sistem saluran.
Item Type: | Thesis (Thesis) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pintu Sorong, Bukaan Pintu, Kemiringan Dasar. |
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions (Program Studi): | Fakultas Teknik > Teknik Mesin |
Depositing User: | Unnamed user with username pkl2 |
Date Deposited: | 15 Apr 2025 02:37 |
Last Modified: | 15 Apr 2025 02:37 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/43913 |