PERFORMA PERTUMBUHAN SAPI BALI JANTAN YANG DIBERIKAN KONSENTRAT DENGAN MENGGUNAKAN LEVEL PULP KAKAO YANG BERBEDA


BANDONG, ARUNG (2019) PERFORMA PERTUMBUHAN SAPI BALI JANTAN YANG DIBERIKAN KONSENTRAT DENGAN MENGGUNAKAN LEVEL PULP KAKAO YANG BERBEDA. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
19_I11114032_Cover1.jpg

Download (3kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
19_I11114032(FILEminimizer) ... ok 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
19_I11114032(FILEminimizer) ... ok dapus-lam.pdf

Download (305kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
19_I11114032(FILEminimizer) ... ok.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

Arung Bandong. I11114032. Performa Pertumbuhan Sapi Bali Jantan yang Diberikan Konsentrat dengan Menggunakan Level Pulp Kakao yang Berbeda. Dobawah Bimbingan Ambo Ako (Pembimbing utama) dan Renny Fatmyah Utamy (Pembimbing Anggota).
Pulp kakao merupakan jaringan halus berlendir dan melekat pada biji kakao. Pulp sebagian besar terdiri dari air dan sebagian lagi berupa gula. Limbah ini telah dimanfaatkan untuk menghindari pencemaran lingkungan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui performa pertumbuhan sapi bali jantan yang diberikan konsentrat yang mengandung pulp kakao. Percobaan dilakukan dengan rancangan acak lengkap (RAL) terdiri 3 perlakuan dan 3 kali ulangan sehingga membutuhkan 9 ekor sapi Bali jantan. Perlakuan adalah P0 = Hijauan + Konsentrat tanpa penambahan pulp kakao, P1 = Hijauan + Konsentrat dengan penambahan pulp kakao sebanyak 5% BK, dan P2 = Hijauan + Konsentrat dengan penambahan pulp kakao sebanyak 10% BK. Data konsumsi ransum, pertambahan bobot badan, FCR, dan dimensi tubuh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata konsumsi ransum, PBBH, dan FCR, menunjukkan berbeda nyata (P<0,05) pemberian pulp kakao, namun tidak berpengaruh nyata (P>0,05) pada pertambahan dimensi tubuh. Berdasarkan hasil penelitian maka dapat disimpulkan bahwa performa pertumbuhan sapi bali jantan yang diberikan konsentrat mengandung pulp kakao yang baik pada level 5%.
Kata kunci : Pulp kakao, Konsumsi pakan, PBBH, FCR, Dimensi tubuh,

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 24 Mar 2021 03:32
Last Modified: 24 Mar 2021 03:32
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/3989

Actions (login required)

View Item
View Item