Fachrul, Muh. (2024) PENGUJIAN HUKUM WAGNER DAN HYPOTESIS KEYNES: ANALISIS KAUSALITAS PENGELUARAN PEMERINTAH DAERAH DAN PERTUMBUHAN EKONOMI DAERAH DI SULAWESI SELATAN = TESTING WAGNER'S LAW AND KEYNES' HYPOTHESIS: ANALYSIS OF THE CAUSALITY OF GOVERNMENT EXPENDITURE REGIONS AND REGIONAL ECONOMIC GROWTH IN SOUTH SULAWESI. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.
A011201048_skripsi_27-08-2024 cover1.jpg
Download (244kB) | Preview
A011201048_skripsi_27-08-2024 bab1-2.pdf
Download (574kB)
A011201048_skripsi_27-08-2024 dp.pdf
Download (382kB)
A011201048_skripsi_27-08-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 23 July 2026.
Download (1MB)
Abstract (Abstrak)
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan kausalitas antara pengeluaran pemerintah dan pertumbuhan ekonomi daerah di Sulawesi Selatan, dengan mempertimbangkan dua pandangan utama yaitu, Hukum Wagner dan Hipotesis Keynes. Hukum Wagner menyatakan bahwa peningkatan pengeluaran pemerintah adalah konsekuensi dari pertumbuhan ekonomi, sementara Hipotesis
Keynes berargumen bahwa pengeluaran pemerintah dapat merangsang aktivitas ekonomi. Adapun, metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi data panel dengan Fixed Effect Model (FEM) dan uji kausalitas Granger. Hasil penelitian berdasarkan FEM menunjukkan bahwa pengeluaran pemerintah berpengaruh negatif terhadap pertumbuhan ekonomi, dan begitupula sebaliknya, pertumbuhan ekonomi juga berpengaruh negatif terhadap pengeluaran pemerintah. Namun, uji kausalitas Granger menunjukkan bahwa tidak terdapat pengaruh kausalitas antara pengeluaran pemerintah dan pertumbuhan ekonomi, baik searah maupun sebaliknya. Dengan demikian, pengeluaran pemerintah dalam kebijakan publik harus dilakukan dengan hati-hati, mempertimbangkan jenis pengeluaran tertentu untuk mencapai pertumbuhan ekonomi yang optimal
Kata Kunci : Pengeluaran Pemerintah, Pertumbuhan Ekonomi, Hipotesis Keynes, Teori Wagner
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Government Spending, Economic Growth, Keynes Hypothesis, Wagner Theory |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions (Program Studi): | Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi |
Depositing User: | stfathirah s |
Date Deposited: | 15 Oct 2024 02:18 |
Last Modified: | 15 Oct 2024 02:18 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/38221 |