HUBUNGAN ANTARA EKSPRESI VEGF TERHADAP DENSITAS GANGLION DAN DENSITAS FOTORESEPTOR PADA LAPISAN RETINA TIKUS USIA DIABETES 7-12 MINGGU


Aslam, Aswirah (2023) HUBUNGAN ANTARA EKSPRESI VEGF TERHADAP DENSITAS GANGLION DAN DENSITAS FOTORESEPTOR PADA LAPISAN RETINA TIKUS USIA DIABETES 7-12 MINGGU. Thesis thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
C025192006_tesis_05-03-2024 Cover1.jpg

Download (296kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
C025192006_tesis_05-03-2024 bab1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
C025192006_tesis_05-03-2024 Dapus.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
C025192006_tesis_05-03-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 January 2025.

Download (6MB)

Abstract (Abstrak)

Hiperglikemia tidak hanya menyebabkan kerusakan mikrovaskular, tetapi juga merusak sel-sel di retina termasuk sel ganglion dan fotoreseptor. Vascular endothelial growth factor (VEGF) berperan sebagai faktor neuroprotektif, namun peningkatan VEGF dalam jangka waktu yang lama memicu perubahan vaskuler pada retina. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan ekspresi VEGF terhadap densitas ganglion dan densitas fotoreseptor pada lapisan retina. Metode: Penelitian ini merupakan post test only kontrol group yang dilakukan di Animal Lab Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Hasanuddin dan Laboratorium Patologi Anatomi RSPTN Universitas Hasanuddin Makassar. Penelitian ini dilakuan pada 35 subjek tikus wistar (Rattus norvegicus) yang dibagi ke dalam 7 (tujuh) kelompok secara acak dengan jumlah minimal per kelompok mengikuti rumus Federer.

Item Type: Thesis (Thesis)
Uncontrolled Keywords: Retinopati diabetic, vascular endothelial growth factor (VEGF), neuroprotector, neurodegenerasi
Subjects: R Medicine > RZ Other systems of medicine
Divisions (Program Studi): Fakultas Kedokteran > PPDS Ilmu Penyakit Mata
Depositing User: S.I.P Zohrah Djohan
Date Deposited: 18 Jul 2024 07:33
Last Modified: 18 Jul 2024 07:33
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/35301

Actions (login required)

View Item
View Item