Implementasi Kebijakan Pembangunan Infrastruktur Jalan Di Kabupaten Wajo (Studi Di Desa Lompoloang Kecamatan Pitumpanua) = Implementation of Road Infrastructure Development Policy in Wajo Regency (Study in Lompoloang Village, Pitumpanua District)


Rustam, Rif'atul Haerah (2023) Implementasi Kebijakan Pembangunan Infrastruktur Jalan Di Kabupaten Wajo (Studi Di Desa Lompoloang Kecamatan Pitumpanua) = Implementation of Road Infrastructure Development Policy in Wajo Regency (Study in Lompoloang Village, Pitumpanua District). Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
E041191080_skripsi_04-04-2024 cover1.png

Download (213kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
E041191080_skripsi_04-04-2024 1-2.pdf

Download (909kB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
E041191080_skripsi_04-04-2024 dp.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
E041191080_skripsi_04-04-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 January 2026.

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

Penelitian ini mengkaji tentang implementasi kebijakan pembangunan infrastruktur jalan di kabupaten wajo (studi di desa lompoloang kecamatan pitumpanua). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi pelaksanaan pembangunan di Desa Lompoloang Kecamatan Pitumpanua Kabupaten Wajo serta bagaimana bentuk implementasi kebijakan pelaksanaan pembangunan infrastruktur jalan di Desa Lompoloang Kecamatan Pitumpanua Kabupaten Wajo.
Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pengumpulan data secara primer yaitu melalui observasi, wawancara serta dokumentasi dan secara sekunder yaitu kajian pustaka berupa buku, jurnal dan situs internet terkait topik penelitian. Hasil penelitian Implementasi Kebijakan Pembangunan Infrastruktur Jalan Desa Lompoloang menggambarkan bahwa pelaksanaan pembangunan infrastruktur jalan di Desa Lompoloang Kecamatan Pitumpanua Kabupaten Wajo masih belum maksimal. Faktor-faktor yang mempengaruhi hal ini adalah anggaran yang tidak memadai, komunikasi yang kurang baik antara pemerintah dan masyarakat, serta pengawasan anggota legislatif yang kurang.

Kata kunci: Pembangunan, Desa, Kebijakan, Pemerintah, Infrastruktur.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Development, Village, Policy, Government, Infrastructure
Subjects: J Political Science > JA Political science (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Politik
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 02 Jul 2024 01:24
Last Modified: 02 Jul 2024 01:31
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/34975

Actions (login required)

View Item
View Item