ANALISIS PENGARUH INFRASTRUKTUR TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI KOTA MAKASSAR TAHUN 2002-2017


SUKANDAR, ANDI PRATIWI (2018) ANALISIS PENGARUH INFRASTRUKTUR TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI KOTA MAKASSAR TAHUN 2002-2017. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
18_A11114507_Cover1.jpg

Download (4kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
18_A11114507(FILEminimizer)...ok 1-2.pdf

Download (452kB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
18_A11114507(FILEminimizer)...ok dapus-lam.pdf

Download (179kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
18_A11114507(FILEminimizer)...ok.pdf

Download (641kB)

Abstract (Abstrak)

Pertumbuhan ekonomi merupakan pertambahan pendapatan masyarakat secara keseluruhan yang terjadi di suatu wilayah, pertambahan pendapatan tersebut adalah kenaikan seluruh nilai tambah (value added) yang terjadi di wilayah tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh infrastruktur seperti panjang jalan, air bersih, dan energi listrik terhadap pertumbuhan ekonomi di Kota Makassar tahun 2002-2017. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang dipublikasikan oleh Badan Pusat Statistik. Dianalisis dengan model regresi berganda menggunakan program Eviews9. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa air bersih berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di Kota Makassar tahun 2002-2017, sedangkan panjang jalan energi listrik tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi di Kota Makassar tahun 2002-2017.
Kata kunci: Pertumbuhan Ekonomi Kota Makassar, Infrastruktur, Panjang Jalan, Air Bersih, dan Energi Listrik

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 17 Mar 2021 06:54
Last Modified: 12 May 2023 07:30
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/3392

Actions (login required)

View Item
View Item