STUDI LITERATUR MENGENAI HUBUNGAN DISFAGIA DENGAN KOMPLIKASI PADA PASIEN STROKE


Hamka, Muhammad Iqbal (2020) STUDI LITERATUR MENGENAI HUBUNGAN DISFAGIA DENGAN KOMPLIKASI PADA PASIEN STROKE. Skripsi thesis, UNIVERSITAS HASANUDDIN.

[thumbnail of cover]
Preview
Image (cover)
C011171069_skripsi cover1.png

Download (207kB) | Preview
[thumbnail of bab 1-2] Text (bab 1-2)
C011171069_skripsi 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of daftar pustaka] Text (daftar pustaka)
C011171069_skripsi dp.pdf

Download (192kB)
[thumbnail of full text] Text (full text)
C011171069_skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

Latar Belakang: Stroke telah diketahui sebagai penyebab utama kematian dan kecacatan di seluruh dunia dan telah dikaitkan dengan berbagai komplikasi medis seperti pneumonia dan malnutrisi. Insiden disfagia pada pasien stroke terjadi mulai dari 27% hingga 64%. Beberapa studi saat ini menunjukkan peran disfagia dalam menyebabkan pneumonia dan malnutrisi. Oleh karena itu, studi ini bertujuan untuk menggali hubungan disfagia dengan kejadian pneumonia dan malnutrisi sebagai komplikasi pada pasien stroke.
Metode: Literature review ini disusun menggunakan metode studi pustaka dengan mengumpulkan referensi yang valid mengenai disfagia dan komplikasi pada pasien stroke yaitu pneumonia dan malnutrisi.
Hasil: Dari 674 studi yang ditemukan, terdapat 10 studi sesuai kriteria. 7 studi melaporkan bahwa terdapat hubungan disfagia dengan pneumonia pada pasien stroke dan 3 studi melaporkan hubungan disfagia dengan malnutrisi pada pasien stroke.
Kesimpulan: Disfagia yang terjadi pada pasien stroke meningkatkan kejadian komplikasi seperti pneumonia dan malnutrisi secara signifikan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: Nasyir Nompo
Date Deposited: 17 Mar 2021 06:24
Last Modified: 06 Nov 2024 04:31
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/3368

Actions (login required)

View Item
View Item