Work-Family Conflict Pada Pegawai Di Kota Makassar Ditinjau Dari Orientasi Peran Gender = Work-Family Conflict in Employees in Makassar City based on Gender Role Orientation


Putri, Ayu Anggraeni (2023) Work-Family Conflict Pada Pegawai Di Kota Makassar Ditinjau Dari Orientasi Peran Gender = Work-Family Conflict in Employees in Makassar City based on Gender Role Orientation. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
C021181003_skripsi_27-11-2023 caver1.jpg

Download (187kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
C021181003_skripsi_27-11-2023 bab 1-2.pdf

Download (787kB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
C021181003_skripsi_27-11-2023 dp.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
C021181003_skripsi_27-11-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 18 March 2026.

Download (2MB)

Abstract (Abstrak)

Ayu Anggraeni Putri, C021181003, Work-Family Conflict Pada Pegawai Di Kota Makassar Ditinjau Dari Orientasi Peran Gender, Skripsi, Program Studi Psikologi, Fakultas Kedokteran, Universitas Hasanuddin, Makassar, 2023.
Pegawai sebagai sumber daya manusia dalam suatu organisasi merupakan salah satu faktor penting dalam keberhasilan dan kemajuan suatu organisasi. Oleh sebab itu, setiap pegawai diharapkan mampu mengelola hubungan yang seimbang antara waktu bekerja dengan kebersamaan keluarga, sehingga individu dapat mencapai suatu kepuasan kerja yang juga nantinya akan berdampak positif bagi organisasi. Namun, pada kenyataanya individu seringkali mengalami work-family conflict yang memiliki banyak dampak negatif, baik pada individu, pekerjaan maupun keluarga. Beberapa penelitian sebelumnya menemukan bahwa orientasi peran gender memberikan pengaruh terhadap work-family conflict.
Subjek penelitian merupakan pegawai di Kota Makassar dengan jumlah 210 responden. Alat ukur yang digunakan adalah Bem Sex Role Inventory (BSRI) dan Work-Family Conflict Scale (WFCS). Teknik analisis data yang digunakan adalah One-way ANOVA. Hasil uji hipotesis menunjukkan nilai signifikansi sebesar 0,00 (p<0,05) F(4,210) = 8,346, P<0,05 yang menunjukkan bahwa ada perbedaan work-family conflict pada pegawai di Kota Makassar ditinjau dari orientasi peran gender.

Kata Kunci: Work-family conflict, orientasi peran gender non tradisional, pegawai

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Work-family conflict, non-traditional gender role orientation, employees
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Kedokteran > Psikologi
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 28 May 2024 05:55
Last Modified: 28 May 2024 05:55
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/33362

Actions (login required)

View Item
View Item