DINAMIKA POPULASI IKAN CAKALANG (Katsuwonus pelamis) YANG DI DARATKAN DI PANGKALAN PENDARATAN IKAN (PPI) LONRAE KABUPATEN BONE


Rahmah, Sakinah Mawaddah (2024) DINAMIKA POPULASI IKAN CAKALANG (Katsuwonus pelamis) YANG DI DARATKAN DI PANGKALAN PENDARATAN IKAN (PPI) LONRAE KABUPATEN BONE. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of SKRIPSI SAKINAH MAWADDAH RAHMAH L051201020 cover1.png]
Preview
Image
SKRIPSI SAKINAH MAWADDAH RAHMAH L051201020 cover1.png

Download (173kB) | Preview
[thumbnail of SKRIPSI SAKINAH MAWADDAH RAHMAH L051201020 1-2.pdf] Text
SKRIPSI SAKINAH MAWADDAH RAHMAH L051201020 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of SKRIPSI SAKINAH MAWADDAH RAHMAH L051201020 dp.pdf] Text
SKRIPSI SAKINAH MAWADDAH RAHMAH L051201020 dp.pdf

Download (855kB)
[thumbnail of SKRIPSI SAKINAH MAWADDAH RAHMAH L051201020.pdf] Text
SKRIPSI SAKINAH MAWADDAH RAHMAH L051201020.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 January 2027.

Download (2MB)

Abstract (Abstrak)

Penellitian ini bertujuan untuk menganalisis dinamika populasi ikan cakalang (Katsuwonus pelamis) yang didaratkan di pangkalan pendaratan ikan (PPI) Lonrae Kabupaten Bone, meliputi kelompok umur, pertumbuhan, mortalitas, laju eksploitasi dan Yield per recruitment. Penelitian ini berlangsung pada bulan September-Oktober 2023. Jumlah sampel yang diperoleh sebanyak 1201 ekor. Data yang digunakan adalah data primer yaitu pengambilan data langsung di lapangan yaitu mengukur panjang ikan cakalang. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan metode simple random sampling (pengambilan sampel secara acak). Kelompok umur dianalisis menggunakan metode Battacharya, L∞ dan K diduga menggunakan metode von bertalanffy, M menggunakan metode Empiris Pauly, Z, F dan E menggunakan metode Beverton and Holt. Analisis data menggunakan bantuan Software FISAT II dan Microsoft Exel. Hasil penelitian ikan cakalang memiliki kisaran panjang cagak 36-52 cm yang terdiri dari tiga kelompok umur. Nilai dugaan L∞= 57,50 cm, K = 0,35 per tahun, dan t0 = - 0,3952 tahun. Dugaan Z, M dan F masing-masing sebesar 3,26 per tahun, 0,77 per tahun dan 2,49 per tahun. Laju eksploitasi sebesar 0,76 dan Y/R actual dan maksimal masing-masing sebesar 0,0279 g/recruitment dan 0,0287 g/recruitment. Hasil penelitian ini memberikan gambaran bahwa ikan cakalang memiliki pertumbuhan lambat dan butuh waktu lama untuk mencapai panjang asimptot, kematian disebabkan oleh kegiatan penangkapan, dan telah mengalami tangkap lebih (overfishing).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling
Divisions (Program Studi): Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan > Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan
Depositing User: Nasyir Nompo
Date Deposited: 06 Mar 2024 02:05
Last Modified: 06 Mar 2024 05:49
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/33226

Actions (login required)

View Item
View Item