TINGKAT PENGETAHUAN ORANG TUA TENTANG SIRKUMSISI PADA ANAK DI SDN 7 BUNTAO KELURAHAN TALLANG SURA KECAMATAN BUNTAO TORAJA UTARA = THE LEVEL OF PARENTAL KNOWLEDGE ABOUT CIRCUMCISION IN CHILDREN AT SDN 7 BUNTAO, TALLANG SURA, BUNTAO, NORTH TORAJA


Manturino, Thalia Almi (2023) TINGKAT PENGETAHUAN ORANG TUA TENTANG SIRKUMSISI PADA ANAK DI SDN 7 BUNTAO KELURAHAN TALLANG SURA KECAMATAN BUNTAO TORAJA UTARA = THE LEVEL OF PARENTAL KNOWLEDGE ABOUT CIRCUMCISION IN CHILDREN AT SDN 7 BUNTAO, TALLANG SURA, BUNTAO, NORTH TORAJA. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
C011181419_skripsi_27-09-2023 caver1.jpg

Download (255kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
C011181419_skripsi_27-09-2023 bab 1-2.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
C011181419_skripsi_27-09-2023 dp.pdf

Download (73kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
C011181419_skripsi_27-09-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 January 2026.

Download (2MB)

Abstract (Abstrak)

Latar belakang: Sirkumsisi merupakan prosedur bedah minor yang dilakukan sebagai memodofikasi bagian dari tubuh dengan melakukan insisi pada bagian preputium. Pengambilan keputusan tentang sirkumsisi bervariasi dari sudut pandang budaya dan agama dalam upaya preventif untuk menjaga kesehatan personal. Walaupun sirkumsisi memiliki banyak manfaat tetapi ada juga yang menjadi penghambat bagi orang tua untuk tidak melakukan sirkumsisi pada anak mereka seperti takut terhadap resiko atau komplikasi dalam sirkumsisi.
Tujuan: Untuk mengetahui tingkat pengetahuan orang tua mengenai sirkumsisi Metode: : Penelitian ini menggunakan metode cross sectional yang menggunakan data primer yang berasal dari kuisioner. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Total sampel yang terlibat sebanyak 73 sampel. Hasil: Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar orang tua siswa SDN 7 Buntao memiliki tingkat pengetahuan cukup tentang sirkumsisi sebanyak 50.7%. Orang tua siswa yang mempunyai pengetahuan kurang sebanyak 8.2% dan baik sebanyak 41.1%. Siswa SDN 7 Buntao yang telah sirkumsisi sebanyak 61.6% dan belum sirkumsisi sebanyak 61.6%.
Kesimpulan: Sebagian besar orang tua siswa SDN 7 Buntao memiliki pengetahuan cukup mengenai sirkumsisi.

Kata kunci: Orang tua, Pengetahuan, Sirkumsisi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Parents, Knowledge, Circumcision
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Kedokteran > Pendidikan Dokter
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 26 Apr 2024 08:15
Last Modified: 26 Apr 2024 08:15
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/32678

Actions (login required)

View Item
View Item