Geokimia Batuan Ultramafik Terserpentinisasi Pada Blok X PT. Bukit Makmur Istindo Nikeltama Kecamatan Petasia Timur, Kabupaten Morowali Utara, Provinsi Sulawesi Tengah = Geochemistry of Serpentinized Ultramafic Rocks in Block X PT. Bukit Makmur Istindo Nikeltama, Petasia Timur District, North Morowali Regency, Central Sulawesi Province


Hulaima, Hulaima (2022) Geokimia Batuan Ultramafik Terserpentinisasi Pada Blok X PT. Bukit Makmur Istindo Nikeltama Kecamatan Petasia Timur, Kabupaten Morowali Utara, Provinsi Sulawesi Tengah = Geochemistry of Serpentinized Ultramafic Rocks in Block X PT. Bukit Makmur Istindo Nikeltama, Petasia Timur District, North Morowali Regency, Central Sulawesi Province. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
D061181701_skripsi_18-01-2023 cover1.jpg

Download (198kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-3] Text (Bab 1-3)
D061181701_skripsi_18-01-2023 bab 1-3.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
D061181701_skripsi_18-01-2023 dp.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
D061181701_skripsi_18-01-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 5 February 2026.

Download (6MB)

Abstract (Abstrak)

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis geokimia serpentin terhadap batuan ultramafik di blok x PT. Bukit Makmur Istindo Nikeltama Kabupaten Morowali Utara, Provinsi Sulawesi Tengah. Sampel diperoleh dari bedrock yang dilakukan analisis petrografi dan geokimia. Petrografi batuan dasar dilakukan untuk menganalisa komposisi mineral, dan tekstur batuan yang kemudian dikorelasikan dengan unsur geokimia dari metode X-Ray Fluorescence (XRF) di setiap stasiun pengambilan sampel. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis batuan ultramafik yang terserpentinisasi, karakteristik serpentinisasi dan jenis mineral serpentin pada daerah penelitian. Batuan dasar di daerah penelitian terdiri dari lherzolite dan harzburgit. Jenis serpentin yang ditemukan pada daerah penelitian ada tiga yaitu lizardit, krisotil dan antigorit. Tingkat serpentinisasi pada daerah penelitian beragam yaitu tingkat serpentinisasi kuat, sedang dan lemah. Pada stasiun 2 yang menunjukkan tingkat serpentinisasi kuat dengan kandungan unsur SiO2 41,95%, MgO 39,56% dan Ni 0,4%. Pada stasiun 3,4,5 dan 6 yang menunjukkan tingkat serpentinisasi sedang dengan kandungan unsur rata-rata SiO2 36,30%, MgO 30,85% dan Ni 0,3%. Pada stasiun 1 yang menunjukkan tingkat serpentinisasi lemah dengan kandungan unsur SiO2 41,95%, MgO 39,56% dan Ni 0,3%.

Keywords : Geokimia, Serpentinisasi, batuan ultramafik, XRF, Sulawesi Tengah

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Geochemistry, Serpentinization, ultramafic rock, XRF, Central Sulawesi
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Teknik > Teknik Geologi
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 24 Apr 2024 06:23
Last Modified: 24 Apr 2024 06:23
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/32618

Actions (login required)

View Item
View Item