Habitat Pertama Manusia di Bulan = First Habitat for Humans on the Moon


Syahrir, Andi Syadzwina Shaumi (2023) Habitat Pertama Manusia di Bulan = First Habitat for Humans on the Moon. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
D51116017_skripsi_03-05-2023 cover1.jpg

Download (233kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-3] Text (Bab 1-3)
D51116017_skripsi_03-05-2023 bab 1-3.pdf

Download (0B)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
D51116017_skripsi_03-05-2023 dp.pdf

Download (0B)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
D51116017_skripsi_03-05-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 29 January 2026.

Download (11MB)

Abstract (Abstrak)

NASA sedang mempersiapkan Misi Artemis untuk membawa kembali manusia ke Bulan sebagai batu loncatan untuk mengirim umat manusia ke Mars. Bulan dipilih sebagai batu loncatan untuk menetap lebih lama dan melakukan riset penelitian yang lebih dalam karena merupakan benda langit terdekat dari Bumi.
Perancangan Habitat Pertama Manusia di Bulan merupakan salah satu upaya untuk membuat wadah yang dapat menunjang kehidupan manusia selama menetap dan melakukan riset di Bulan.
Proses perancangan Habitat Pertama Manusia di Bulan menggunakan metode ualitatif deskriptif yaitu melakukan perbandingan dengan studi riset bangunan sejenis baik dari struktur maupun konsep arsitekturnya. Perancangan ini memiliki batasan jumlah pelaku sebanyak enam orang dengan lama tinggal 180 hari. Setiap enam bulan, komposisi kru berganti.
Habitat Pertama Manusia di Bulan merupakan tempat tinggal dan laboratorium yang dirancang dengan mengingat kebutuhan dasar manusia untuk hidup yaitu oksigen, air, dan makanan. Habitat juga menjawab tantangan akan kondisi lingkungan Bulan yang memiliki temperatur ekstrem dan bahaya radiasi serta serangan meteoroid juga kondisi fisik dan psikologi manusia ketika bertempat tinggal di lingkungan terbatas

Keywords : Bulan, Lingkungan Terbatas, Habitat

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Habitat, Confined Environment, Moon.
Subjects: T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering
Divisions (Program Studi): Fakultas Teknik > Teknik Arsitektur
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 30 Jan 2024 08:40
Last Modified: 30 Jan 2024 08:40
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/32473

Actions (login required)

View Item
View Item