Vulnerability Assessment dalam Analisis Keamanan WLAN Depertemen Teknik Elektro FT-UH = Vulnerability Assessment in WLAN Security Analysis at Electrical Engineering Department, Faculty of Engineering, Hasanuddin University


Fahrina, Miftahul (2023) Vulnerability Assessment dalam Analisis Keamanan WLAN Depertemen Teknik Elektro FT-UH = Vulnerability Assessment in WLAN Security Analysis at Electrical Engineering Department, Faculty of Engineering, Hasanuddin University. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
D041181025_skripsi_03-05-2023 cover1.jpg

Download (221kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-3] Text (Bab 1-3)
D041181025_skripsi_03-05-2023 bab 1-3.pdf

Download (10MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
D041181025_skripsi_03-05-2023 dp.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
D041181025_skripsi_03-05-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 24 January 2026.

Download (19MB)

Abstract (Abstrak)

Wireless Local Area Network (WLAN) telah menjadi bagian dari teknologi modern namun dengan peningkatan penggunaannya memunculkan vulnerability pada keamanannya. Vulnerability keamanan jaringan yang berdampak pada semua perangkat Wi-Fi sudah ditemukan sejak tahun 1997. Bahkan berbagai penelitian juga telah menemukan vulnerability dari sistem keamanan WLAN. Oleh karena itu, pengujian keamanan WLAN sangat penting, terutama di institusi seperti kampus di mana fasilitas ini diperlukan untuk semua pengguna kampus yang dapat digunakan dengan aman. Penelitian ini menyelidiki keamanan WLAN di gedung Departemen Teknik Elektro FT-UH, menggunakan penetration testing untuk menyelidiki dampak vulnerability WLAN dan menilai severity level dari vulnerability tersebut dengan menggunakan metode vulnerability assessment. Pengujian yang dilakukan termasuk sniffing traffic, deauthenticating client, dan cracking WPA menggunakan tool seperti Nmap, Wireshark, Ettercap, dan Aircrack-ng pada Kali Linux OS. Penelitian ini menemukan bahwa, berdasarkan pengujian yang dilakukan dengan adjacent network dari koneksi victim machine ke AP, attacker dapat melihat kredensial login dari web HTTP. Namun, sistem hashing dari login web jaringan kampus membuat password tidak ditransmisikan dalam plain text. Penelitian ini juga mengungkap serangan deauthenticating client yang mengakibatkan DoS serta pengungkapan password dari AP WPA2-PSK. Namun ditemukan bahwa jika koneksi victim dari AP Open-Encrypted, maka secara otomatis akan terhubung kembali ke AP. Penelitian ini menggunakan CVSS v3.1 calculator untuk menilai severity level dari vulnerability keamanan WLAN kampus, yang mendapatkan skor 5.4, secara kualitatif termasuk kategori Medium. Ini berarti bahwa kerentanan keamanan yang ditemukan masih berpotensi merugikan jaringan dan penggunanya.

Keywords : Keamanan, WLAN, Vulnerability Assessment, Penetration Testing

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Security, WLAN, Vulnerability Assessment, Penetration Testing
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions (Program Studi): Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 25 Jan 2024 06:16
Last Modified: 25 Jan 2024 06:16
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/32374

Actions (login required)

View Item
View Item