KESENJANGAN HARAPAN AUDIT PADA SEKTOR PUBLIK (STUDI EMPIRIS DI PROVINSI SULAWESI SELATAN) = AUDIT EXPECTATION GAP IN PUBLIC SECTOR (EMPIRICAL STUDY IN SOUTH SULAWESI)


Indrijawati, Aini (2014) KESENJANGAN HARAPAN AUDIT PADA SEKTOR PUBLIK (STUDI EMPIRIS DI PROVINSI SULAWESI SELATAN) = AUDIT EXPECTATION GAP IN PUBLIC SECTOR (EMPIRICAL STUDY IN SOUTH SULAWESI). Disertasi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
AINI INDRAJAWATI _disertasi_P0500310010.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 January 2026.

Download (13MB)

Abstract (Abstrak)

Penelitian ini bertujuan menganalisis (1) pengaruh akuntabilitas, creative accounting, dan konsep audit terhadap opini laporan hasil pemerikasaan, (2) pengaruh akuntabilitas, creative accounting, konsep audit, dan opini laporan hasil pemeriksaan terhadap audit expectation gap, dan (3) pengaruh akuntabilitas, creative accounting, dan konsep audit secara tidak langsung terhadap audit expectation gap melalui opini laporan hasil pemeriksaan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survei yang bersifat noneksperimental. pendekatan yang digunakan yaitu analisis kuantitatif melalui penggunaan analisis jalur (path analysis). populasi penelitian meliputi auditor, anggota DPRD provinsi sulawesi selatan dan DPRD kota Makassar, pegawai badan pengelola keuangan daerah kota makassar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan persepsi antara auditor dan pengguna pada variabel-variabel akuntabilitas, creative accounting gap. penelitian ini juga menemukan bahwa terdapat opini laporan hasil pemeriksaan dan audit expectation gap.

Kata Kunci: akuntabilitas, creative accounting, konsep audit, opini laporan hasil pemeriksaan, audit expectation gap

Item Type: Thesis (Disertasi)
Uncontrolled Keywords: accountability, creative accounting, auditing concepts, opinion examination report, and the audit expectation gap.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions (Program Studi): Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 08 May 2024 06:29
Last Modified: 08 May 2024 06:29
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/32295

Actions (login required)

View Item
View Item