PEMANFAATAN GERAKAN VERTIKAL GELOMBANG UNTUK PEMOMPAAN AIR LAUT = Utilization of Vertical Wave Motion for Seawater Pumping


Al Imran, Hamzah (2023) PEMANFAATAN GERAKAN VERTIKAL GELOMBANG UNTUK PEMOMPAAN AIR LAUT = Utilization of Vertical Wave Motion for Seawater Pumping. Disertasi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
D013171018_disertasi_09-02-2023 cover1.jpg

Download (199kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-3] Text (Bab 1-3)
D013171018_disertasi_09-02-2023 bab 1-3.pdf

Download (934kB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
D013171018_disertasi_09-02-2023 dp.pdf

Download (733kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
D013171018_disertasi_09-02-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 16 January 2026.

Download (2MB)

Abstract (Abstrak)

HAMZAH AL IMRAN. Pemanfaatan Gerakan Vertikal Gelombang Untuk Pemompaan Air Laut (dibimbing oleh Muhammad Arsyad Thaha, Mukhsan Putra Hatta dan Bambang Bakri).

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan rancangan pompa gelombang dengan piston gerak vertikal, menemukan dan mengenali variabel yang signifikan berpengaruh terhadap debit pemompaan (Q) serta menganalisis dan mendapatkan hubungan antar variabel berpengaruh yang diteliti dengan Q. Penelitian ini adalah penelitian experimental di laboratorium dengan menggunakan saluran kaca yang dilengkapi dengan mesin pembangkit gelombang. Model pompa gelombang tipe pelampung yang bergerak secara vertikal di simulasi dengan tinggi gelombang (Hi), Panjang gelombang (L), tinggi pemompaan (h), dimensi pelampung dan tabung (A1 & A2), kedalaman air (d), lebar pelampung (b), berat pelampung (W), periode gelombang (T) dan berat jenis air (ɤ), baik untuk mendapatkan pengaruh masing-masing terhadap debit (Q), maupun menemukan rumusan hubungan antar parameter, fungsi dari parameter tersebut yaitu Q = f (Hi, L, h, A1, A2, d, b, W, T, ɤ). Hasil penelitian menunjukkan kinerja pompa gerak vertikal cukup memuaskan dengan menghasilkan debit (Q). Debit pemompaan (Q) yang dihasilkan cukup signifikan karena dipengaruhi gabungan parameter tak berdimensi yaitu: Hi/L, b/L, h/Hi, d/L dan W/ɤHi2A2. Telah ditemukan persamaan empirik yang menghubungkan debit pemompaan (Q) dengan semua parameter berpengaruh dan dihasilkan rancangan pompa gelombang dengan piston gerak vertikal untuk digunakan pada kondisi yang sebenarnya.

Keywords : Debit, Tinggi pemompaan, Pompa gelombang gerak vertikal

Item Type: Thesis (Disertasi)
Uncontrolled Keywords: Discharge, pumping height, wave pump, vertical motion buoy
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 07 May 2024 05:27
Last Modified: 07 May 2024 05:27
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/32203

Actions (login required)

View Item
View Item